webnovel

Rahim Pengganti

Cerita 21+ "Air mata, Kesetiaan, Kebahagian, menjadi satu dalam kisah mereka." Carissa dan Della sudah bersahabat sejak lama, mereka berdua sama sama berasal dari panti asuhan. Tapi ketika lulus SMA Della lebih dulu mendapatkan jodohnya, dan merekapun menikah. Sedangkan Carissa, harus berjuang semampunya untuk melanjutkan pendidikan agar bisa hidup lebih baik 10 tahun kemudian Carissa di pertemukan kembali dengan Della di sebuah Toko Bunga, dimana Carissa berkerja. Pertemuan itu menjadi awal dimulainya sebuah drama kehidupan untuk Carissa. Lalu Della datang meminta Carissa untuk menjadi Rahim Pengganti untuknya karena, sudah selama 10 tahun ini pernikahan Della dengan Bian suaminya belum memiliki anak. Carissa bimbang ia menerima tawaran tersebut atau tidak, apa lagi dihadapkan dengan kenyataan bahwa ternyata Bian adalah cinta pertama Carissa. Bagaimana jadinya, hubungan mereka? Bisakah Carissa mengandung anak dari suami sahabatnya sendiri? Design cover by: ARCELYOS (Picture from: Pexel) Silakan follow IG aku @ochagumay24

Ocha_Gumay24 · Adolescente
Classificações insuficientes
205 Chs

Bab 162 "Kabar Menyenangkan"

Bab 162

Kabar Menyenangkan

Gina menggelengkan kepalanya dirinya saja tidak tahu apa yang terjadi dengan dia saat ini setelah selesai dengan acara muntahnya Gina beserta Sekar dan aca keluar dari dalam kamar mandi Akbar yang sempat pergi ke kantin membeli minuman segera memberikan botol minum tersebut kepada sahabatnya.

"Thanks Bar," ucap Gina. Akbar hanya menganggukkan kepalanya, mereka lalu mengajak Gina untuk duduk di dekat toilet tersebut.

"Lo hamil, Na?" tanya Sekar.

Mendengar pertanyaan yang disebutkan oleh Sekar membuat Gina teringat sesuatu bahwa bulan ini dirinya belum mendapatkan tamu bulanan nya.

"Gue gak tahu kak!" seru Gina.

"Akbar lo, beliin test pack sekarang," ujar Sekar. Mendengar ucapan yang di lontar kan oleh Sekar membuat Akbar melotot dengan sempurna, bagaimana bisa mengatakan hal seperti itu. "Gila lo ya, ogah gue gak mau!!" seru Akbar dengan lantang nya.

Capítulo Bloqueado

Apoie seus autores e tradutores favoritos em webnovel.com