webnovel

Penyihir Petualang Virgo

Monster tiba-tiba muncul dan mulai membuat petaka bagi semua penghuni bumi, Mereka di duga mendapatkan kekuatan dari dewa kegelapan. Untuk melindungi diri dari monster, manusia mempelajari buku sihir yang di berikan oleh Dewa matahari dan Petir, lalu mereka yang mempelajarinya akan di kenal sebagai seorang penyihir. Di era ini seorang anak laki-laki bernama Virgo yang tidak memiliki bakat sihir terdampar di sebuah pulau misterius yang di penuhi hewan buas mematikan, pulau tersebut bahkan tidak bisa di deteksi oleh para penyihir. Di pulau itu Virgo bertemu dengan inti kekuatan dari dewa penjaga kegelapan yang telah tersegel, Virgo yang ingin kembali ke tempat asalnya harus setuju menjadi pewaris kekuatan dewa penjaga kegelapan sekaligus menuntaskan misi untuk mencegah bangkitnya kekuatan iblis. Ikuti dan dukung terus perjalanan Virgo ^_^

Umam_Young · Fantasia
Classificações insuficientes
380 Chs

Menunggu Putaran Ke 2

"Ayo kita lakukan!". Virgo bergumam ringan melangkah masuk ke dalam pohon raksasa bersama dengan ke dua rekannya yang tidak lain adalah Rudolf dan Lexy.

Sementara jenderal Raydon dan teman-temannya yang lain kembali ke posisinya masing-masing, mereka tidak boleh terlihat aneh, agar rencananya berjalan dengan baik.

"Tuan di sini? Di mana anda menginap, saya tidak menemukan anda di mana pun". Yuji tiba-tiba muncul di hadapan Virgo ketika dia baru saja masuk ke dalam pohon raksasa.

"Harusnya aku yang mengatakan itu padamu, aku sudah mencari tapi tidak bisa melihatmu di mana pun, apa kau sengaja meninggalkan ku?". Virgo sedikit mencibir.

"Haha, tuan bagaimana mungkin saya berani melakukan itu". Yuji menggelengkan kepala, menepis dugaan Virgo terhadap dirinya.

Capítulo Bloqueado

Apoie seus autores e tradutores favoritos em webnovel.com