My Idol Is Ghost
Adit Setya Mahesa, aktor, penyanyi, sekaligus model terkenal harus menelan pil pahit saat terbangun menjadi arwah. Dia memutuskan menyendiri beberapa saat di apartemennya, tapi siapa sangka di sana dia bertemu dengan gadis cantik bernama Dhea.
Dhea, gadis cantik yang ternyata adalah penggemar berat Adit. Sikapnya yang periang benar-benar bertolak belakang dengan Adit yang dingin dan ketus.
Gadis itu setiap hari datang ke apartemen Adit hanya untuk mengganggunya, bahkan Dhea memasuki unit idolanya tanpa ijin.
Walau sebagai penganggu, tapi euforia yang Dhea berikan pada Adit cukup besar.
Semakin lama Adit mulai terbiasa dengan hadirnya Dhea, tapi gadis itu tiba-tiba menghindar.
Apakah alasan Dhea menghindar? Dan akankah Adit kembali menjadi manusia?
BubbleNa_00 · Fantasia
Classificações insuficientes