webnovel

Kupikir Disini Tempat Seharusnya Diriku Berada

Kehidupan manusia itu sungguh indah, jika dilihat dari berbagai sudut pandang. Apalagi kalau kita sudah menemukan hobi yang bisa membuat kita melakukan segalanya. Waktu akan terasa cepat berlalu. Akan tetapi jika aku diberi pilihan untuk melindungi umat manusia, jawabannya tidak akan kulakukan. Jika orang lain bisa kenapa harus aku yang melakukannya. Pada akhirnya waktu akan menunjukkan segalanya.....

Elnight_Sensei · Guerra
Classificações insuficientes
320 Chs

Mungkinkah Seperti itu : Bagian 6

Saat kulihat baik-baik, Kai sudah mengambil beberapa makanan.

Dia melahapnya dengan begitu cepat.

Disisi lain, Gonzalo hanya melihat kearahku.

Sepertinya dia menungguku.

Namun, tiba-tiba saja Elma san berbicara padaku.

" kenapa Sigune san ?, apa kau tidak suka dengan masakan ku karena dari tadi sama sekali kau tidak menyentuhnya. "

" tidak, bukan begitu. Saya hanya masih kagum dengan isi dari rumah ini. "

Aku segera mencari alasan secepat mungkin.

" apa yang anda katakan, bukankah anda sudah sering cukup kesini. Ayo segera dimakan, nanti keburu dingin. "

" ya, akan saya makan. "

Aku pun mengambil beberapa roti dan ikut memakannya.

Setelah itu, Gonzalo pun juga ikut makan.

Tampaknya dia memang menungguku dari tadi, tapi kenapa ya. Apa mungkin dia berpikir makanan ini beracun ?.

Sekarang giliran nenek Elva yang berbicara.

" jika kau memang takjub melihat kondisi rumah ini, aku tahu beberapa cara agar kau menjadi terbiasa melihatnya. "

Capítulo Bloqueado

Apoie seus autores e tradutores favoritos em webnovel.com