webnovel

Divine_Gate

Sebuah dunia yang awalnya damai, berubah menjadi dunia yang kacau setelah demon dan monster menginvasi bumi. Hampir seluruh umat manusia punah, namun organisasi yang dikenal dengan nama [The Saviour] berhasil memukul mundur para demon. Beberapa tahun setelahnya, Ryouichi yang merupakan warga sipil biasa, sedang hidup dengan tenang di sebuah desa namun tiba-tiba sebuah insiden terjadi. Ryouichi yang tidak bisa menerima kenyataan pahit ketika orang yang dicintainya dibunuh oleh demon, lalu bergabung dengan [The Saviour] untuk menjadi lebih kuat agar hal serupa tidak terulang kembali. Kisah cinta, pengkhianatan, dan persahabatan menghiasi perjalanan Ryouichi. Bersama dengan teman-teman barunya, Ryouichi mulai berlatih dan akhirnya menemukan arti baru dalam hidupnya.

Hayate_sensei · Fantasia
Classificações insuficientes
171 Chs

Chapter 46 : Permulaan dari masa lalu Rose (Part 1)

Sesampainya mereka di gedung pemerintahan Central, mereka masih harus melewati penjagaan yang begitu ketat dari pasukan penjaga. Terlihat Rose dan Ryouichi sedang mengurus perizinan untuk masuk kedalam gedung.

"Mengapa penjagaan di sini lebih ketat dibandingkan gerbang masuk? Apakah gedung ini sangat penting, sampai harus di jaga hingga puluhan orang?" tanya Akari heran.

"Apa kau bodoh? Sudah jelas gedung ini sangat penting, tidak hanya petinggi atas yang ada disini, ada juga jendral yang mendiami gedung ini" ucap Natsumi.

"Heh, begitukah…" ucap Akari.

"Gedung ini sangat besar, Chloe baru pertama kali melihatnya" ucap Chloe dengan mata berbinar.

Chloe dan Reina terlihat berlarian dan bermain bersama, Tiara pun terlihat kewalahan mengawasi keduanya.

"Chloe, jangan berlarian seperti itu" ucap Tiara.

"Hahaha, kejar aku Reina…" ucap Chloe sembari tertawa bahagia.

Capítulo Bloqueado

Apoie seus autores e tradutores favoritos em webnovel.com