ketampananmu mampu membuatku menunduk.
mata mu membuatku mengenal cinta.
aku hanyut dalam alunan nada cintamu.
seolah jiwaku menyatu dalam jiwamu.
cinta yg telah ku alami.
sangat berbeda dengan yg lain.
seolah aku tiada
karena tenggelam di arus lautan cintamu.
namun, kau tak pernah mengetahui
betapa aku mencintaimu.
betapa aku merasakan ketenangan, kenyamanan berada dekat denganmu