webnovel

Chapter 00 Proloq

IndoCity.

"Ting.

Bunyi pesan masuk yang ada di dalam handphone ku.

Aku pun segera melihat isi pesan tersebut.

"{Siswa kelas 10 yang sudah terdaftar di sekolah diwajibkan untuk hadir pada hari jumat pada pukul 7 di ruangan kelas masing masing}".

Itulah pesan yang tertulis yang ada di handphone ku.

"Ting.

Namun saat aku ingin mematikan handphone ku.

Handphone ku berbunyi lagi namun kali ini bukan dari aplikasi pesan melainkan lewat aplikasi Gmail yang dikirimkan oleh pihak sekolah.

Aku pun segera melihat isi pesan Gmail yang dikirimkan oleh pihak sekolah.

Saat aku sudah membuka aplikasi Gmail, aku tidak menyangka bahwa bukan sebuah pesan yang dikirimkan ke kami, melainkan sebuah file yang bertuliskan.

"{Ruang kelas yang akan di tempatin siswa siswi kelas 10}.

Itulah tulisan yang tertulis di file tersebut.

Aku pun mendownload file tersebut dan mencari namaku di file tersebut.

Aku cukup terkejut bahwa sekolah ini memiliki jumlah siswa sekitar 228 orang.

Bukan hanya itu saja yang membuat ku terkejut namun ruangan kelas yang disediakan juga berjumlah 6 kelas yang dimana itu dimulai dengan kelas S. A. B. C. D. Dan E.

Jika aku perhitungkan Itu berarti setiap kelas memiliki jumlah siswa dan siswi sekitar 38 orang.

"Aku tidak tau harus bicara apa.

Aku pun mengabaikan apa yang ingin aku katakan di dalam pikiran ku dan terus mencari namaku di setiap kelas.

Setelah beberapa menit aku mencari cari namaku. Aku pun menemukan namaku di ruang kelas paling akhir yaitu ruang kelas E.

"{Teo Marday}.

Itulah namaku.

Aku pun mematikan Handphone ku dan segera pergi untuk mandi di sore hari.

"Hmm... Sekolah ya... Aku sangat tidak sabar untuk menantikan nya.

Aku bergumam sambil berjalan menuju ke kamar mandi ku.

Sekolah.

Sebuah fasilitas yang disediakan oleh pemerintah setiap negara.

Yang dimana anak anak yang sudah memasuki usia 5-6 tahun diwajibkan untuk memasuki yang namanya sekolah ini.

Di dalam sekolah ini biasanya anak anak akan diajarkan bagaiamana caranya membaca. Menulis dan menghitung pada dasarnya.

Namun ketika mereka memasuki Sekolah Dasar(SD).Mereka akan diajarkan lagi dengan materi yang berbeda dari tempat pertama kalinya mereka diajarkan.

Begitu juga saat mereka sudah memasuki Sekolah menengah pertama(SMP). Mereka pastinya akan diajarkan hal yang berbeda dari tempat mereka sebelum nya.

Lalu pada saat mereka memasuki Sekolah Menengah Atas(SMA). Mereka pastinya harus mulai bersiap untuk memulai memikirkan masa depan mereka pada saat itu.

Faktanya dari jumlah orang orang yang lulus dari SMA pada tahun lalu. Kebanyakan dari mereka pada menganggur.

Kenapa bisa begitu???.

Karena kebanyakan dari mereka tidak sanggup untuk ke jenjang berikutnya disebabkan oleh kekurangan ekonomi keluarga mereka sendiri.

Jadi daripada mereka memaksakan kehendaknya.Mereka lebih memilih untuk menunggu setahun lagi atau menunggu sampai mereka mampu untuk membiayai kehidupan mereka ke jenjang berikutnya dengan cara mereka bekerja sampingan.

Namun ekspetasi yang mereka bayangkan tidak seindah dengan realitanya.

Di ekspetasi mereka membayangkan bahwa mereka akan dengan mudahnya mendapatkan pekerjaan yang mereka inginkan.

Namun di realitanya mereka harus lebih berusaha untuk mendapatkan pekerjaan yang mereka inginkan.

Mangkanya pemerintahan sekarang sudah menyediakan sekolah khusus yang akan di tempatin oleh orang orang yang pantas untuk berada di sekolah itu.

Apa nama dari sekolah itu???.

Dimana sekolah itu berada???.

Aku harus masuk ke sekolah khusus itu.

Itulah sebuah pikiran yang ada di pikiran orang orang yang baru lulus dari Sekolah menengah pertama.

Namun ada satu hal yang mereka tidak ketahui. Yaitu syarat masuk ke Sekolah ini bukanlah sebuah nilai NEM di ijazah SMP mereka.

Melainkan sebuah test khusus yang dimana isi soal test tersebut bukanlah soal yang mudah. Melainkan sebuah soal yang sangat susah untuk dikerjakan oleh mereka mereka semua.

Namun itu tidak berlaku bagi mereka ber empat. Melainkan mereka ber empat memanipulasi nilai test mereka sendiri pada saat mereka ikut test tersebut.

Di Sekolahan Yang bernama Metropolitan City School.

Selamat Datang di Metropolitan City School tempat dimana para murid murid akan didik dengan berbeda dari sekolah sekolah menengah atas lainnya.

Dengan Fasilitas Fasilitas yang berbeda dari sekolah Menengah atas lainnya.