webnovel

Pernikahan Kontrak Tuan Muda

"Menikahlah denganku maka ku bebaskan semua hutang-hutang orang tuamu! kau tidak perlu takut, pernikahan ini hanya sementara, sebut saja pernikahan kontrak." Diva, gadis yang baru saja pulang dari study di luar negeri di kejutkan akan permintaan orang asing itu, terlebih saat dirinya menatap wajah orang tuanya yang nampak tak berdaya. "Me-menikah?" Gadis itu terdiam beberapa saat, dia sangat-sangat tidak ingin namun melihat ketidakberdayaan orang tuanya membuatnya mau tak mau harus menerima itu semua. "Kontrak pernikahan selama dua tahun, setelahnya kau ku bebaskan. Ekonomi keluargamu kembali normal dan kau akan ku ceraikan!" "Ce-cerai?" "Ya. Gampang bukan?" Lelaki itu melempar surat perjanjian di atas meja. "Cepat tanda tangani dan besok kita akan menikah!" Dengan wajah angkuhnya dia melenggang dari hadapan semua orang. "Urus mereka!"

Nabila_Putrii · 都市
レビュー数が足りません
401 Chs

Permintaan Diva Yang Menyebalkan

Hari Kenzo tidak datang ke kantor karena ingin menemani istrinya. Diva melarangnya untuk bekerja, mengajaknya untuk berlibur.

"Sayang kau sudah siap?" Kenzo menghampiri Diva yang tengah berias. Memeluknya dari belakang menyandarkan dagunya pada bahu Diva.

"Sebentar lagi!" Langkah terakhir Diva memoleskan lipstik pada bibirnya.

"Kenapa kau harus berias? aku tidak suka jika kecantikanmu dilihat oleh orang lain selain diriku!" kesal Kenzo.

Diva terkekeh geli mendengarnya, menatap ke arah Kenzo yang tengah cemberut saat ini. "Aku hanya tidak ingin kau malu jika mengajakku dengan keadaan kucel!"

"Kau berdandan atau tidak kau tetap cantik sayang, tapi saat kau berdandan kau menjadi semakin cantik dan aku tidak suka saat orang lain melihatnya!"

Tangan Diva terulur mengusap kepala Kenzo pelan. "Aku hanya milikmu, mereka melihat karena mereka punya mata. Kau tak bisa menyembunyikanku dari setiap mata orang-orang yang melihatku, Ken!"

ロックされた章

webnovel.com で好きな作者や翻訳者を応援してください