webnovel

Lelaki cantik itu Amanda

Amanda seorang perempuan manja, putri seorang pengusaha besar yang terpaksa kabur dari rumah dan mengubah penampilannya menjelma menjadi Adam, seorang lelaki cantik karena menolak perjodohan dengan seorang lelaki anak dari teman bisnis sang Ayah. Namun dalam pelariannya Amanda di hadapkan dengan dua pilihan sang jodoh atau sang penolong?? Arya adalah pemuda yang diam diam ia suka dan ia kagumi namun ternyata adalah orang yang akan di jodohkan dengannya. Dirga adalah teman barunya selama dalam penyamaran. Yang diam diam terpikat oleh pesona Adam alias Amanda. Dua lelaki yang mengira diri mereka mulai tidak normal karna terpikat oleh pesona lelaki cantik.. kepada siapakah hati Amanda akan berlabuh??

Lely_Cutez · 若者
レビュー数が足りません
489 Chs

Kaca spion

"Kakak juga gak tau kan hubungan kak Manda dan Mas Arya itu seperti apa? Aku aja yang cuma nguping pembicaraan mereka waktu putus, bisa ikut nangis. Kasian tau gak. Lagian ini kan hubungan pertama baginya,pasti sangat sulit melalui semua rintangan yang ada. Terlebih rintangannya adalah seorang ayah dari pacarnya sendiri."

"Kamu ini ya. Bener bener dewasa sebelum waktunya, cerewet banget udah kayak nenek nenek. Udah balik sana kakak mau mandi, tidur."

Aditya mendorong tubuh adiknya menuju pintu memintanya keluar lalu menutup rapat pintunya. Ia lalu kembali melanjutkan aktifitasnya untuk mandi. dibawah guyuran air shower yang berhamburan menetes membasahi tubuhnya serta rambut gondrongnya, Aditya mengingat perkataan Adinda.

ロックされた章

webnovel.com で好きな作者や翻訳者を応援してください