webnovel

19.Ling Lin Yi

"kau berani mengabaikanku!, akan kuajari kau bagaimana bersikap sopan pada seniormu!". ucap seseorang bernama Chang Bao, Chang Bao langsung bergerak munuju Xiao Bu dengan tinju yang mengeluarkan energi ditingkat 2 tahap Pemadat Energi.

Sedangkan Xiao Bu yang melihat Chang Bao ingin menghajarnya, dia sama sekali tidak berniat menghindar sama sekali, Xiao Bu mengepalkan tinjunya erat erat dengan mengeluarkan sedikit energinya yang padat serta berwarna putih keemasan.

"Kau ingin mengadu tinju denganku? akan kulayani sampai kau puas". dengan senyum jahatnya Xiao Bu, kedua tinju dari pemuda itu langsung bertemu dan menghasilkan suara yang nyaring yang memekikkan telinga orang lain

Duaaaaarrrrrr

Terlihat Chang Bao mundur 2 meter kebelakang dengan muka yang sangat tidak enak dipandang, Chang Bao mengeluarkan darah segar dari mulutnya sedang dengan Xiao Bu, dia sama sekali tidak ada kata mundur, bahkan dia berdiri dengan gagahnya seperti tidak terjadi sesuatu padanya.

"Tidak mungkin, tidak mungkin, kau lebih kuat dariku, aku Chang Bao jenius Clan Chang tidak ada yang bisa mengalahkanku!". ucap Chang Bao dengan sombongnya.

"Jika kau memang tidak terkalahkan, lalu apa yang terjadi barusan, apakah kau tidak mengakui kekalahan!". Xiao Bu baru pertama kali bertemu dengan orang bertipe seperti Chang Bao, jelas jelas dia kalah dalam adu tinju tetapi masih saja tidak ingin mengakui kekalahannya.

"Sialan kau, kau cuma beruntung saja bisa membuatku mundur!". harga diri seorang Chang Bao sungguh tinggi, jelas dia tidak ingin dipermalukan didepan banyak orang. "Akan kubuat kau babak belur sampai kau meminta mohon ampun sambil berlutut didepanku!".

Selesai berbicara, Chang Bao mengambil Pedangnya dan mengeluarkan teknik pamungkasnya yaitu teknik Pedang Tebasan Kematian, belum sampai didekat Xiao Bu, Chang Bao merasakan ada energi yang menekannya dari belakang para penonton, dan keluar seorang tetua.

"Apa yang kau lakukan! apakah kau ingin didiskualifikasi karena membuat keributan sebelum memulai ujian murid inti!". ucap tetua bernama Ling Gao Yong.

Ling Gao Yong adalah tetua sekaligus adik dari Ling Zhang Hu, posisi Ling Gao Yong disekte Pedang Indah sungguh tinggi, tetapi masih tinggi Ling Zhang Hu karena Ling Zhnag Hu adalah Ketua tertinggi sekaligus pelindung untuk sekte Pedang Indah.

"Maaf tetua Gao, tetapi dia yang mencari keributan terlebih dahulu, dia ingin mengikuti ujian murid inti sebelum kultivasinya berada ditahap Pemadat Energi". ucap Chang Bao, dia tidak mengetahui bahwa tingkat kultivasi Xiao Bu bahkan lebih tinggi darinya.

Ling Gao Yong langsung mengalihkan pandangannya ke Xiao Bu, dia mengamati Xiao Bu dari atas sampai bawah, Ling Gao Yong langsung membuka matanya lebar lebar, jelas dia tahu bahwa Xiao Bu berada ditahap Pemadat Energi bahkan tingkatnya sudah mencapai tingkat 4 dengan usia semuda itu.

Selesai dengan kekagetannya Ling Gao Yong akhirnya membuka suaranya. "Nak, siapa namamu?". ucap Ling Gao Yong dengan penasaran.

"Salam tetua, murid ini bernama Xiao Bu, tetua". ucap Xiao Bu dengan hormatnya

"Xiao Bu???". Ling Gao Yong baru ingat, murid yang dibawa langsung oleh tetua Meng Lei yang bernama Xiao Bu sehingga dia memulai bertanya lagi. "Apakah kamu murid yang direkomendasikan langsung oleh tetua Meng Lei?". tanya Ling Gao Yong.

"Ya, benar tetua Gao, murid ini yang dibawa oleh tetua Meng Lei dari kediaman Clan Xiao, Xiao Bu". ucap Xiao Bu.

"Aku sudah mendengar banyak tentangmu dari kakakku, kakakku bilang kamu murid favorit dari tetua Meng, kakakku juga bilang jika kamu menjadi murid inti, kamu mungkin akan dijadikan murid favorit dari kakakku". ucap Ling Gao Yong dengan blak blakkan.

Karena ucapan Ling Gao Yong, semua murid langsung membuka mulutnya lebar lebar seakan tidak percaya. Selama ini ketua tertinggi Ling Zhang Hu tidak pernah mengambil murid favorit sama sekali, bahkan tetua Meng sekalipun sama dengan ketua tertinggi Ling Zhang Hu.

Sedangkan Xiao Bu, murid baru 2 bulan yang belum menjadi murid inti, sudah diperebutkan oleh 2 orang, mengingat apalagi 2 orang ini menyandang status berkuasa di sekte Pedang Indah.

Selesai berbicara dengan Xiao Bu, Ling Gao Yong langsung mengalihkan pandangannya kearah Chang Bao dengan tatapan dingin seakan ingin menindas Chang Bao.

"Kamu akan kumaafakan untuk kali ini, jika terjadi keributan seperti ini lagi, aku akan mendiskualifikasi siapa saja yang memulai keributan sebelum ujian murid inti". Ling Gao Yong berbicara sambik menatap Chang Bao.

.....Baik Tetua Gao....

Ucap semua murid dengan serempak, Chang Bao terpaksa menahan amarahnya karena tidak ingin didiskualifikasi oleh tetua Gao, sedangkan Xiao Bu sama sekali tidak memperhatikan Chang Bao sama sekali.

"Baiklah, mulai sekarang akan kita mulai untuk ujian murid inti, peringatan jangan memasuki hutan Forest Of Death terlalu dalam, kalian hanya dijinkan untuk berburu dibagian pinggiran hutan saja, jika ada yang melanggar peringatan tersebut, tetua tetua pengawas tidak akan menanggung keselamatan peserta". ucap Ling Gao Yong.

Selesai mendengar arahan dari Ling Gao Yong, para peserta langsung memasuki hutan Forest Of Death berbondong bondong dengan semangat yang tinggi, semua peserta membuat kelompok masing masing, agar tidak terlalu sulit untuk memburu Binatang Spiritual ditahap Pemadat Energi.

Sedangkan Xiao Bu dengan santainya memasuki hutan sendiri, Xiao Bu sengaja tidak ingin membuat kelompok karena dia tidak ingin terlalu repot memperhatikan orang lain, dia ingin fokus untuk memburu Binatang Spiritual sebanyak mungkin.

..........

Sudah lewat dari 2 jam Xiao Bu berburu, dia menghasilkan banyak sekali core, Binatang Spiritual yang Xiao Bu buru berada ditingktat 4 tahap Pemadar Energi keatas, sedang asik asiknya menghitung core dari hasil buruannya, Xiao Bu mendengar suara seseorang.

"Tolooooooong, toloooooooog".

Xiao Bu langsung bergegas kearah sumber suara, hanya perlu 5 detik untuk Xiao Bu sampai kesumber suara tersebut, dan dihadapannya ada seorang gadis berumur 20 sampai 21 tahun yang sedang tertekan dengan Binatang Spiritual seperti kingkong tetapi tidak berbulu melainkan kulitnya dilapisi seperti baja berwarna perak yang kokoh.

Binatang itu berada ditingkat 8 tahap Pemadat Energi, melihat Binatang Spiritual kingkong itu ingin menghantam gadis tersebut, Xiao Bu langsung melesat kearah kingkong itu dan menghajar kingkong itu hingga terpental jauh.

"Hei kau, tidak apa apa?". tanya Xioa Bu kepada gadis itu.

"Terimakasih senior telah menyelamatkanku, dan aku tidak apa apa berkat bantuan senior". ucap gadis tersebut.

"Seniorr? aku bukan senior disekte Pedang Indah, aku baru berada disekte selama 2 bulan saja". jelas Xiao Bu.

"Ahh berarti aku yang senior disini ya, maaf aku lupa memperkenalkan diri, namaku Ling Lin Yi seniormu disekte Pedang Indah". ucap Ling Lin Yi dengan lembut kepada Xiao Bu.

"Namaku Xiao Bu senior Lin". ucap Xiao Bu.

Mereka berdua asik berbicara seakan melupakan bahaya dari Binatang Spiritaul Kingkong tersebut, sampai akhirnya Kingkong itu bangkat dan melesat maju dengan tinjunya yang diarahkan keXiao Bu.

Xiao Bu bisa merasakan ada yang berniat menyerangnya dan memasang siaga, dia melihat kingkong itu ingin menghajarnya sehingga Xiao Bu mengeluarkan pedang Flame Red Dragonnya, saat kingkong itu mulai berjarak 2 meter dari Xiao Bu, kingkong itu merasakan hawa kematian keluar dari pedang yang dipegang Xiao Bu.

Tetapi mengingat jarak kingkong itu dengan Xiao Bu sudah dekat, jadi kingkong itu tidak sempat menarik dirinya dari kematiannya sendiri dihadapan Xiao Bu.