webnovel

Hidup Beralaskan Duri

Seorang laki-laki tampan yang gemar gonta-ganti wanita. Ia juga pemabuk dan suka mengikuti balapan liar. Dia mengalami kecelakaan yang membuatnya koma. Laki-laki ini bertemu dengan seorang wanita yaitu Arini. Yang tak lain adalah perawatnya yang bekerja di Rumah Sakit tempat laki-laki ini dirawat. Mereka pun menikah dan hidup bahagia. Tapi kebahagiaan itu berbalik menjadi sebuah derita. Suami tercinta ditangkap oleh Polisi. Kesetiaan di uji selama tujuh tahun. Berharap setelah tujuh tahun, kehidupan rumah tangga akan kembali bahagia. Namun, Tuhan punya rencana lain. Arini mengidap kanker. Masalah pun tidak henti menerpa hidup Arini yang malang.

Ayu_Lestari_507 · 歴史
レビュー数が足りません
238 Chs

Satu Bulan Kemudian

Setelah aku memastikan Radit dan juga Arinda tidur, aku pergi ke kamar. Duduk di atas kursi yang ku hadapkan ke arah jendela, dan ku biarkan cahaya langit malam menyinari kamarku lewat jendela yang ku buka.

"Tuhan ... Apa aku salah jika meminta untuk Engkau mencabut nyawaku saja?" Aku benar-benar tidak kuat!

Di saat air mataku bercucuran, seketika ku teringat ucapan Pricilla saat tadi bertemu di Kafe Rinjani. Kenapa Pricilla bisa berkata seperti itu padaku?

Saat bertemu dengan Pricilla ....

Pricilla datang lebih dulu dariku. Ku lihat, ia sedang memainkan ponselnya ditemani segelas kopi di sampingnya. Wajahnya tampak pucat. Kemudian aku pun mendekatinya.

"Hai, Pricilla." Aku duduk di samping Pricilla. Pricilla pun sedikit terkejut dengan kedatanganku. "Hai, Arini!" sapa Pricilla yang langsung mematikan layar ponsel dan meletakkannya di atas meja.

ロックされた章

webnovel.com で好きな作者や翻訳者を応援してください