webnovel

Cerita Euprosyhne

Chapter 20 Menonton Film

Setelah kepergian kepala sekolah dan 6 guru lainya. Sesudah sahabatnya pergi ke perpustakaan mereka pergi ke bioskop untuk menonton film .

Di bioskop

Hestia : " gila rame banget sumpah !! ".

Khandra : " iya rame banget dah !! , yah karena ga ada pelajaran jadi pada kesini semua ? ".

Belvina : " ya udah ayo buruan kita antri !! ".

Galen , Hestia dan khandra : " ok ".

Galen : " tapi kita mau nonton film apa ?".

Hestia : " hemm apa ya ?? ".

Khandra : " film Horror lah , seru pasti !! ".

Belvina : " tapi aku takut film Horror , aku lebih suka kartun ".

Khandra : " ga mau !! , sudah biasa kalo kartun , ayo sekali - kali Horror ".

Belvina : " enggak , mau kartun !! ".

Hestia tertawa karena tingkah laku khandra dan belvina.

Hestia : " dilihat - lihat kalian cocok sumpah ".

Belvina : " ih apaan sih Tia ? ".

Khandra : " iya tuh !! ".

Mereka berdua pun tersipu malu karena pembicaraan Hestia .

Hestia : " hmm , kalo gitu Galen kamu tentuin kita mau nonton film ".

Galen : " knp gw lagi dah ? , ughh.. ya udah , hmmm nonton film ... ? "

Khandra : " Len , nonton Horror pls .. !! ".

Belvina : " jgn , nonton kartun aja Galen , plss....!! ".

Galen pun binggung memilih untuk nonton film apa .

Galen : " Tia , tolong aku ... !! ".

Hestia : " bagaimana jika kalian suit aja ? ".

Belvina dan khandra : " oke ! ".

Mereka pun suit dan yg menang adalah khandra , karena belvina mengeluarkan kertas sedangkan khandra menggunakan gunting .

Khandra : " yay , aku menang !! ".

Belvina pun terpaksa untuk menonton film Horror.

Galen : " ini udah sampai bagian depan aku pesan ya tiketnya ".

Hestia : " iya len !! ".

Galen pun sampai di depan kasir dan mengambil 4 tiket untuk film Horror .

Khandra : " kita dapat kursi dan jam berapa ?? ".

Galen : " sabar dong !! , kita dapat jam 10.00 , kursinya 35 ,36, 37 dan 38".

Belvina : " sekarang jam berapa ? ".

Hestia : " masih jam 09.00 ".

Khandra : " masih 1 jam lagi nih !! ".

Galenn : " yeah , jadi mau gimana ?".

Hestia : " bagaimana kita makan dulu ? ".

Belvina : "ide bagus".

Khandra : " kalo begitu ayo kita ke kantin !! ".

Mereka berempat pun menuju ke kantin sembari menunggu jam tayang bioskop .

Kantin

Bu kantin : " mau pesan apa nak ? ".

Khandra : " hemm saya mau pesan nasi gorengnya Bu !! ".

Hestia ': " saya pesan lalapan ayam !! ".

Belvina : " saya mau nasi goreng nya Bu !! ".

Galen : " saya pecel aja ya Bu !! ".

Bu kantin ;" oke nak ditunggu makanan ya !! ".

Mereka berempat pun menuju ke bangku di kantin dan menunggu makanannya.

20 menit kemudian makanannya pun datang .

Bu pelayan : " ini makanan yg kalian pesan , terimakasih sudah mau menunggu".

Mereka pun langsung memakan makanannya.

Galen : " aku kenyang banget , ga bisa gerak nih ".

Khandra : " ih , ayoo... Buruan kita nonton filmnya , ini udah jam 9.35 !! "

Hestia : " ok ayo !! ".

Belvina : " tunggu dulu , kita ambil beberapa jajan untuk di bawa ke dalam bioskopnya ".

Galen : " jajan , aku mau ".

Khandra : " katanya kenyang ? ".

Galen : " iya kenyang tapi kenyang nasi kalau jajan aku makan pasti ga kenyang - kenyang ".

Khandra : " alasan , ya udah lah ayo ke minimarket sekolah ".

Mereka pun menuju ke minimarket untuk membeli beberapa camilan. Kemudian mereka pun kembali menuju ke bioskop.

Pengawas bioskop :" ayo , silahkan masuk , filmnya akan segera di mulai ".

Mereka menuju ke orang itu

Khandra : " pak ini tiket saya bersama teman-teman !! ".

Pengawas bioskop : " ok mana saya lihat dulu , hmm Film Horror ya , ok silahkan menuju ke bioskop ruang 3 nya ".

Khandra : " makasih pak ".

Mereka segera menuju ke bioskop ruang 3.

Galen : " sumpah gw kagum parah sama sekolah ini , gede banget sumpah , bioskopnya aja ada 5 ruang , terus ada kolam renangnya 3 , ruang kelas nya juga ada berapa tuh , ada banyak kamar asrama juga , kalo sekolah ini ada di kota gimana ya para orang tua ".

Hestia : " shttt.. , ada banyak orang disini , nanti di dalam aja ".

Mereka pun memasuki bioskop ruang 3 dan mencari kursinya . Setelah nya akhirnya mereka duduk di kursinya .

Khandra : " gw juga kagum sih sama sekolah ini ".

Galen : " iya kamu benar ".

Belvina : " kalo misalnya sekolah ini ada di kota kita , pasti banyak orang tua nya mengincar sekolah ini pastinya ".

Hestia : " by the way ini kira - kira ada jumlah siswa nya ada berapa ya ".

Galen : " ga tahu tuh ".

Belvina : " ini jumlah siswanya dari kota peace semua atau gimana ya ".

Khandra : " kayaknya enggak semua deh mungkin ada dari kota lain juga ".

Galen : " udah - udah , filmnya mau dimulai tuh ayo nonton ".

Mereka pun menonton film Horror nya.

Tiba tiba ada jumpscare , belvina kaget dan tak sengaja memeluk khandra .

Hestia : " ciee...".

Galen : " ehem.. ehem...".

Belvina : " huhh maaf khandra , gak sengaja ".

Khandra : " i..yyaa , tidak apa apppaa...".

Mereka berdua pun tersipu malu lagi karena godaan Galen dan Hestia .

Mereka pun lanjut menonton filmnya sampai akhir . Setelah keluar dari bioskop mereka pun kembali asrama untuk beristirahat sejenak . Saat jam menunjukkan pukul 04.00 sore . Mereka berempat pergi ke kolam renang untuk berenang dan juga ke tempat gym untuk berolahraga , malam pun tiba mereka ke kantin untuk makan malam dan kembali ke asrama masing-masing.

khandra : " Byee , hari ini menyenangkan parah dah sayang edam ga ikut ".

Galen : " iya sayang banget ga ikut dia ".

Hestia : " udah , ga usah di bahas lagi , byee juga ".

Belvina : " byee".