webnovel

Black Hole Cavalry

Jopardi adalah seorang pria yang merupakan seorang keturunan dari keluarga militer. Dia memiliki sebuah kemampuan yaitu melintasi lubang hitam tanpa harus menggunakan alat khusus. Awalnya dia tidak menyangka bahwa dari sekian banyak kandidat yang di ikut sertakan untuk mengikuti test hanya dialah yang bisa lolos melintasi sebuah objek yang bernama lubang hitam tersebut. Kehidupannya berubah drastis ketika dia sudah mulai dengan percobaan-percobaan yang di lakukan oleh sebuah organisasi yang bernama Cavalry. Bahkan dia harus berpisah dengan keluarganya demi menjaga keluarganya agar tetap aman. Kontroversi demi kontroversi yang mencuat membuat Jopardi seakan tidak mengerti kehidupan apa yang sedang dia jalani saat ini. Dia pun dihadapkan dengan sebuah tanggung jawab yang begitu besar. Yaitu menyelamatkan masa depan. Dia mendapatkan sebuah misi untuk melakukan percobaan melintasi lubang hitam melalui sebuah portal. Jopardi banyak dihadapkan dengan kejadian yang tidak pernah dipikirkan sebelumnya. Akankah Jopardi bisa memikul beban besar yang berada di hadapannya saat ini? Dan apakah kehidupan cintanya dengan seorang wanita bernama Juni akan bisa berakhir dengan bahagia?

simmersunshine07 · ファンタジー
レビュー数が足りません
385 Chs

Mencoba Percaya Meskipun Ragu

Kopral Jono tampak menemukan sebuah kebenaran baru yang dimana pada saat itu dia langsung mengutarakan nya di hadapan Jopardi langsung. Kopral Jono pun langsung bertanya kepada Jopardi apakah yang telah di ketahui oleh Sultan benar adanya? Dan mengapa Jopardi tidak mencoba memberitahukan hal tersebut kepada dirinya. Karena yang kopral Jono tahu selama ini adalah bahwa tidak ada alat apapun yang tercipta yang bisa membawa siapapun pergi menjelajahi waktu melalui lubang hitam dengan mudah.

Yang kopral Jono tahu desas desus selama ini adalah hanya Jopardi yang bisa dengan mudah melewati lubang hitam tanpa alat apapun. Namun setelah mengetahui bahwa kini Jopardi memiliki alat seperti itu membuat dirinya bertanya-tanya mungkinkah dia bisa melakukan hal yang sama seperti yang Jopardi lakukan?

ロックされた章

webnovel.com で好きな作者や翻訳者を応援してください