Teo bergegas terburu buru keluar dari ruangan kerja nya menuju lantai satu. Setelah mendengarkan perkataan Jane tadi.
Teo jadi sadar, yang ia rasakan selama ini adalah rasa sayang yang terlalu besar.
"E-Eh mau kemana lo?" Ucap Jane bertanya saat melihat Teo yang tiba tiba memakai jas nya.
"Gua harus ngejar Val." Ucap Teo lalu berjalan keluar.
Selama ini dirinya terlalu naif, ia membohongi perasaan yang sebenarnya. Teo berniat untuk mengajak Val kembali memulai hubungan yang baru, ia tidak peduli dengan pahit nya masa lalu.
"Mobil mana mobil!" Teriak Teo saat di depan kantor.
"B-belum saya siapkan pak." Ucap salah satu karyawan.
"Mana kuncinya?" Ucap Teo menayakan kunci dengan wajah panik tidak karuan.
"I-Ini pak." Karryawan itu memberikan kunci.
Teo lalu mengambil nya dengan cepat dan berjalan menerobos hujan menuju parkiran.
"P-Pak pak tunggu pak ini payung nya!" Ucap karyawan itu akan memberikan payung kepada Teo.
Tapi Teo lebih dahulu berlarian menuju tempat parkir.
webnovel.com で好きな作者や翻訳者を応援してください