webnovel

The Love Story Of Kinanti & Kinoy

Kisah ini menceritakan kisah cinta sepasang Kekasih berbeda kasta. Kinanti Larasati gadis kampung yang memiliki hubungan asmara dengan murid baru di sekolahnya yang bernama Kinoy Prayoga. pada awalnya hubungan percintaan ini baik-baik saja.penuh keromantisan,hingga membuat orang yang melihat mereka akan bawa perasaan. Namun saat hubungan cinta itu terdengar oleh orang tua Kinoy. hidup kinanti mulai berantakan.orang tua Kinoy sangat membencinya karena miskin. Lalu Kinanti di minta menjauhi Kinoy.tak cuma itu saja,orang tua Kinoy berencana akan membuat hidup Kinanti sangat menderita. Akankah Kinanti dan Kinoy kembali bersatu? akankah cinta sejati menyatukan mereka?

Mustika_dewi · Masa Muda
Peringkat tidak cukup
57 Chs

Bab 38 Kinanti masuk rumah sakit

🥀🥀🥀🥀

Setelah Nenek sampai,ia pun menghampiri nenek dan berkata,"Nek,Kinoy pamit pulang dulu,ya?",kata Kinoy.

"Iya,terima kasih ya karena kamu udah nolongin Kinanti!",kata Nenek.

Kinoy pun menarik tangan Nenek dan bersalaman sebelum pulang.ia pun berjalan menuju pintu keluar.ia menelpon anak buah ayahnya."Halo,jemput saya di rumah sakit.saya tunggu di parkiran mobil.sekarang !".

"Siap,tuan muda"

Lalu Kinoy berjalan menuju tempat parkir mobil.ia berjalan sambil memikirkan kejadian yang menimpa Kinanti.Seingatnya mobil mewah berwarna hitam itu seperti mobil Pak Bambang,Ayah dari Vita.Namun siapa yang memakai mobil Pak Bambang dan mencelakakan Kinanti?.

"Mobil mewah berwarna hitam itu adalah mobil yang menabrak Kinanti,Namun siapa yang mengendarai mobil itu? ",Pikir Kinoy.

"Apa jangan-jangan Vita,yang mencelakakan Kinanti? Ah..nggak mungkin.mana mungkin Vita yang melakukan itu,dia kan masih berada di dalam caffe itu?",kata Kinoy dalam hati.

"Tapi..siapa orang yang telah melakukan hal itu?",pikir Kinoy kembali.

Tak berapa lama ia berdiri di parkiran mobil.Tiba-tiba klakson mobil pun berbunyi.

"Tiin..tiin!"

"Tuan muda Kinoy!",kata supir mobil itu.

Kinoy pun terkejut.

"Eh,iya!",kata Kinoy sambil menghampiri mobil itu.

"Pak,apa ayah sama ibu sudah pulang?",tanya Kinoy sebelum masuk kedalam mobil.

"Oh,Tuan dan Nyonya sudah pulang,Den!"

"Oh,begitu ya? ya udah kita langsung pulang kerumah aja,lagipula kan Ayah sama Ibu juga sudah pulang!",kata Kinoy berbicara pada supir nya.

"Siap,den!",kata supir itu.

Lalu Kinoy pun masuk kedalam mobil.mereka pun segera pulang.saat di perjalanan,ia berpikir lagi.

"Kalo memang mobil mewah berwarna hitam itu milik Om Bambang,seharusnya ada bekas darah yang menempel di bagian depan mobil,itu kan?",kata Kinoy.

Mobil pun berhenti sejenak,tiba-tiba handphone milik Pak supir pun berdering.secepatnya ia mengangkat telpon itu.

"Halo,Pak Boss!"

"Halo..apa kamu bersama Tuan muda Kinoy?",tanya Pak Herlambang.

"Iya,benar Pak Boss,saya bersama Tuan muda Kinoy"

"Cepat,suruh dia pulang.karena ada yang ingin saya bicarakan padanya!",kata Pak Herlambang pada supirnya.

"Baiklah,Pak Boss!"

Kemudian Pak supir pun menyalakan mobil hingga mobil itu kembali berjalan.Pak supir itu berkata,"Den..Aden di suruh Pak Boss,cepat pulang karena ada yang ingin di bicarakan katanya!",kata Pak supir.

"Iya,baiklah!",kata Kinoy pada supirnya.

Tak beberapa lama kemudian,mereka pun sampai di depan rumah.

"Tiin..tiin,,",suara klakson mobil.

Lalu Pak Satpam pun membukakan pintu pagar rumah.mobil itu pun masuk.mobil itu berhenti tepat di depan rumah.Kinoy pun keluar dari mobil Dan berjalan menuju pintu rumah.dan mobil itu pun masuk di dalam garasi.

Kinoy membuka pintu sambil berucap.

"Aku,pulang!"

"Nah..ini dia anak yang di tunggu-tunggu,akhirnya dia pulang juga!",kata Ayahnya.

Kinoy pun langsung masuk dan berjalan ke arah kamarnya melewati ayahnya yang berdiri di ruang tamu.

"Kinoy..Kinoy berhenti dulu! Ayah mau ngomong sama kamu!"

"Apa lagi sih,yah! aku tuh cape,Yah pengen tidur!",kata Kinoy.

Ayah nya menarik tangan Kinoy sambil berkata,"Tunggu dulu,Ayah mau bicara!"

"Aduuhh..Apa lagi sih,Yah?",kata Kinoy.

🥀🥀🥀🥀

"Kamu nih,apa-apaan sih.ngapain kamu batalin pertunangan itu? kamu mau bikin bisnis Ayah hancur,ya.Iya!",kata Pak Herlambang kepada Kinoy anaknya.

"Yah,aku tuh nggak pernah cinta sama Vita.aku cinta nya sama Kinanti,bukan sama Vita!",kata Kinoy.

"Cinta..cinta.tahu apa sih kamu sama cinta!.cinta itu nggak bisa kasih kamu harta!",kata Ayahnya.

"Ayah itu egois banget.ya! cuma mikirin bisnisnya.nggak pernah mikirin perasaan anaknya!",kata Kinoy.

Kinoy pun pergi kekamar meninggalkan Ayahnya yang berdiri sendiri di ruang tamu.saat melangkahkan kaki ke anak tangga,ayahnya pun berkata hingga membuatnya marah sekali.

"Kamu itu di tipu sama Kinanti anak kampung itu.dia itu cuma mau harta kamu aja.dia itu cuma mau sama kamu karena kekayaan kita aja.dasar gadis kampung yang Matre!",kata Ayahnya yang menghina Kinanti.

Mendengar perkataan ayahnya yang kasar itu,Kinoy pun menghampiri Ayahnya dan berkata,"Iya,Kinanti memang gadis kampung yang nggak selevel dengan kita.tapi dia baik hati,Yah.asal ayah tahu,tadi saat di tengah jalan Kinoy hampir tertabrak mobil.Namun apa yang di lakukan Kinanti? Kinanti menyelamatkan nyawa Kinoy,Yah.Kinanti mendorong Kinoy ke tepi jalan,Kinanti menggantikan posisi Kinoy yang hampir tertabrak.dia tertabrak mobil karena menyelamatkan nyawa Kinoy,Yah.Kinoy merasa berhutang budi dengannya!"

Sesaat Kinoy berkata jujur,Ayahnya hanya terdiam terpaku mendengar kesaksian Kinoy mengenai Kinanti.Kinoy pun kembali bertanya kepada ayahnya.

"Kenapa,Ayah diam!"

"Ya,sudahlah..!",kata Kinoy.

Kinoy pun kembali menaiki anak tangga menuju kamar tidurnya.setelah sampai di depan pintu kamar.ia membuka pintu kamar dan menghempaskan dirinya di atas kasur.ia pun menghela nafas.

Kinoy masih memikirkan siapa pelaku di balik kecelakaan Kinanti.ia bibgung mengapa orang itu mengincar nyawanya.ia merasakan bingung sekali.sesekali ia meligat gambar Kinanti di layar handphone miliknya sambil berkata,"Kamu itu cantik..tapi kamu terlalu baik.kamu itu seperti malaikat pelindung untukku.

"You are like a guardian angel to me!",kata Kinoy.

"Demi kamu,aku akan menyelidiki siapa dalang dibalik kecelakaan itu.iya,aku janji Kinanti.aku janji",kata Kinoy sambil memandangi gambar Kinanti di layar handphone miliknya.

🎶Jangan Rubah Takdirku🎶

Kinoy pun mencium gambar Kinanti dan memeluknya.

"Aku berterima kasih padamu,karena kamu menyelamatkan nyawaku.namun aku merasa sakit jika kamu sakit.aku akan selalu bersamamu!",kata Kinoy.

Kinoy pun akhirnya tertidur.Sementara itu saat Kinanti di rumah sakit,nenek menangis."Sebenarnya,apa yang terjadi,kenapa kecelakaan itu menimpamu?".

Nenek menangis sambil mengelus muka cucunya,Kinanti.nenek tidak sanggup melihat Kinanti terbaring lemah tak sadarkan diri di dalam rumah sakit.nenek tak punya daya aoa pun,nenek hanya bisa menangis di samping kinanti yang madih tak sadarkan diri.

Hati nenek hancur,remuk redam saat menyaksikan cucunya yang begitu ceria,kini terbaring lemah tak sadarkan diri.nenek hanya bisa menangis sambil memandangi Kinanti.Kinanti sudah tak punya orangtua dan kini ia mengalami kecelakaan.

"Malangnya nasibmu,cu! kamu sudah yatim-piatu,kini kamu harus menglami musibh sebesar ini.nenek hanya bisa berdoa,agar kmau cepat sadar dan sembuh!",kata Nenek sambil menangisi keadaan Kinanti.