webnovel

The Love Story Of Kinanti & Kinoy

Kisah ini menceritakan kisah cinta sepasang Kekasih berbeda kasta. Kinanti Larasati gadis kampung yang memiliki hubungan asmara dengan murid baru di sekolahnya yang bernama Kinoy Prayoga. pada awalnya hubungan percintaan ini baik-baik saja.penuh keromantisan,hingga membuat orang yang melihat mereka akan bawa perasaan. Namun saat hubungan cinta itu terdengar oleh orang tua Kinoy. hidup kinanti mulai berantakan.orang tua Kinoy sangat membencinya karena miskin. Lalu Kinanti di minta menjauhi Kinoy.tak cuma itu saja,orang tua Kinoy berencana akan membuat hidup Kinanti sangat menderita. Akankah Kinanti dan Kinoy kembali bersatu? akankah cinta sejati menyatukan mereka?

Mustika_dewi · Masa Muda
Peringkat tidak cukup
57 Chs

Bab 12 Cemburu menimbulkan rencana jahat

🌺🌺🌺🌺

Setelah selesai bernyanyi bersama.Tiba-tiba pak guru mengatakan.

"siapa yang ingin menyumbangkan suaranya.Lagunya bebas saja".kata pak guru.

Lalu teman yang lain menyarankan knoy untuk bernyanyi.

"kinoy aja,pak. suara Kinoy bagus lo pak ,kalo nyanyi".kata teman-temannya.

"apaan sih.Nggak pak.Suara saya nggak bagus pak".kata kinoy.

Lalu pak guru menyuruh kinoy untuk bernyanyi.Menghibut teman-teman yang ada di sana saat berkumpul mengelilingi api unggun.

"kinoy, ayo kamu nyanyi.sambil menghibur kita semua di sini"kata pak guru.

"terserah aja lagu nya.Bebas aja kok lagunya".kata ibu guru kepada kinoy.

Lalu kinoy pun memetik gitar dan menyanyikan sebuah lagu.Lagu tersebut milik artis terkenal.

🎶Menua bersama🎶

Lagu itu menyentuh di hati para pendengarnya.Ia bernyanyi sambil memandangi wajah kinanti.Kinanti pun tetsenyum dan tersipu malu.kinoy pun menyuryh temannya untuk memakaikan gitar melanjutkan irama lagu tersebut.

Lalu kinoy pun mengandeng tangan kinanti.Membuat suasana tersebut baper akan kelakuan dari kinoy.semua yang mendengarkan lagu tersebut menjadi baper.Mereka semua pun mulai menikmati lagu tersebut.

Teman-temannya pun menggoda kinanti.Karena semuanya juga tahu bahwa kinanti dan kinoy adalah seoasang kekasih.hal itu pun membuat vita terbakar cemburu.

"i..Ih.Seharusnya kan aku yang menjadi kekasih nya kinoy,bukannya kinanti".kata vita dengan perasaan cemburu.

Setelah selesai kinoy bernyanyi,Semua pun bertepuk karena merdunya suara kinoy bernyanyi.dan mereka semua terbawa perasaan ketika oinoy menyanyikan lagu itu hingga memegang tangan kinanti dengan mesra.

Pak guru pun kembali bertanya.

"ada lagi yang ingin bernyanyi sebelum kita bakar-bakar jagung".kata pak guru.

Lalu ada seorang teman cewek dari kalangan kelompok kinanti Yang ingin bernyanyi.dia pun bernyanyi.Ternyata dia bernyanyi untuk menyindir vita yang mencintai kinoy.Padahal kinoy adalah pacar dari kinanti.Lagu tersebut mewakili perasaan vita untuk kinoy.

🎶Lebih baik darinya🎶

Saat mendengat lagu tersebut,vita menjadi marah karena menyinggung perasaannya.Lalu ia pergi ke tenda.Namun saat melangkah kan kaki menuju tenda, pak guru menyuruhnya untuk tidak meninggalkan acara tersebut.Vita merasa marah dan malu dengan lagu tersebut,karena lagu itu menyinggunnya mencintai kinoy,hingga berharap memiliki kinoy.

🌺🌺🌺🌺

Saat pagi menjelang siang mereka bersiap untuk mandi disungai.Mereka mandi bergiliran.Cewek dan cocok berbeda jam mandinya.Cewek terlebih dahulu mandi,baru setelah itu cowok giliran mandi..setelah selesai mandi di sungai.Bapak dan ibu guru membuat permainan.permainan itu adalah setiap kelompok harus menelusuri hutan,dimana tugas dari setiap kelompok itu harus mengambil dan mengumpulkan bendera yang sudah ada terselip di antara ranting pohon.ada sepuluh bendera.

Mereka pun di bekali sebuah peta,untuk menunjukkan jalan arah kembali menuju ke tenda.

"perhatikan anak-anak".kata pak guru.

"iya,pak".kata semua murid.

"mari berkumpul di sini.Kalian harus berkumpul menurut kelompok kalian masing-masing".

"bapak dan ibu guru ada permainan untuk kalian semua.Kalian harus bisa mengambil bendera dan memgumpulkannya disini.Siapa yang cepat dan tepat dalam melakukan permainan ini dia lah yang pemenangnya.Ingat jangan ada kecurangan dalam permainan ini".kata bapak guru.

"baiklah, ibu guru akan mengabsen kalian.setiap kelompok warna benderanya berbeda dengan bendera yang lain.Setiap kelompok harus mengumpulkan semua bendera nya dan membawanya kembali ke tenda dalam waktu yang di tentukan".kata ibu guru.

Lalu ibu guru pun mengabsen semua murid.semua kelompok sudah selesai di absen. Kini giliran kelompok anton melawan kelompok kinoy.anton pun mempersiapkan anggota kelompoknya.sebelum kegiatan itu berlangsung vita cs mengajak anton bertemu di dekat sungai,untuk membicarakan tentang rencana mereka.

Setelah sampai di tempat, vita mulai berbicara kepada anton.

"aku mempunyai rencana !".kata vita

"rencana apa ?".tanya anton.

"ya rencana untuk memisahkan kinanti sama kinoy lah..".kata vita dengan judesnya.

"oh,ya apa rencana mu untuk itu?".

"begini..Caranya aku akan buat kinanti terjatuh saat mencari bendera,nah kamu harus membantu menolongnya saat terjatuh.Buat seakan-akan kamu memeluk dia.Jadi dina dan amel akan memfoto kalian dari jarak jauh,Setelah itu dengan diam-diam aku mengirim foto itu ke handphone nya kinoy,gimana?".kata vita.

"oke!".kata anton.

Lalu setelah mereka sepakat dengan rencana jahat itu.Kini mereka pun berkumpul bersama teman-teman yang lain.ibu guru pun segera menyuruh agar kelompok yang di panggil untuk bersiap-siap.

"untuk yang pertama maju di permainan ini adalah...Kelompoknya anton melawan kelompok kinoy".kata ibu guru.

Lalu kelompok yang di sebutkan itu pun maju dan berbaris.Anton berhadapan dengan kinoy. saat keduanya saling melirik,terjadilah emosi yang memanas di antara anton dan kinoy.anton mengatakan bahwa knoy akan kalah dan dia yang akan memenangkan permainan ini.

"lu, bakalan kalah dalam permainan ini.Dan gua yang akan menang"kata anyon sambil memancing emosi kinoy.

"liat aja nanti siapa yang menang dan siapa yang kalah".kata kinoy.

"Lu,nggak usah banyak bacot.mending lu tunjuk kin aja kemampuqn lu dalam permainan ini".kata anton semakin memancing emosi kinoy.

Lalu bapak guru membunyikan peluit.

"pliit, bersedia!.siap!.mulai".kata bapak guru.

"Loh,pak kok aba-aba nya seperti lomba lari saja".kata kinanti.

"nggak papa.Ya sudah kalian jalan.Cari dan kumpulkan bendera itu sebanyak-banyaknya.waktu kalian satu jam dari sekarang".kata bapak guru.

Lalu kedua kelompok itu pun berjalan untuk memulai menjalankan misi itu.

~💕BERSAMBUNG💕~