webnovel

Mu Qianxun, Tolong Jangan Merayu Ou Zun Lagi!

Editor: Wave Literature

Beberapa gadis berkumpul dan saling bercanda. Saat itu, mereka harus melakukan sit up berpasangan karena minum cola. Orang yang saat itu berdiri di seberang Mu Qianxun memang Bei Rongrong.

Dia tidak ingat namanya, tapi dia masih sedikit mengingat wajahnya. 

Namun, pada saat itu, meskipun Bei Rongrong berada di posisi yang berlawanan dengannya, tetap dialah yang pada akhirnya menderita.

Tidak diragukan lagi, karena Ou Zun mengincarnya.

Ini tidak ada hubungannya dengan posisi!

Tapi tentu saja, Mu Qianxun tidak mungkin dengan bodoh akan mengatakannya.

Lima gadis itu saling bersenda gurau yang menarik banyak perhatian. Namun tiba-tiba ada keheningan, dan hanya ada lima gadis itu yang sedang membuat keributan. 

Mu Qianxun langsung didorong ke lapangan oleh Bei Rongrong dan Zhang Mingyue. Dia berbalik dan bersiap-siap. Namun, sekilas tampak ada bayangan. Begitu menatapnya, Mu Qianxun merasa masih sedikit familiar.

Bab Terkunci

Dukung penulis dan penerjemah favorit Anda di webnovel.com