webnovel

Suami Diskonan

Sinopsis Chiraaz Almeera seorang wanita muda yang tengah mengecap indahnya madu pernikahan, harus dihadapkan pada keadaan yang tidak diinginkan. Perubahan sikap Eljovan, suaminya, sangat membuatnya tersiksa. Pria itu menyiksanya dengan berbagai tuduhan yang sangat menyakitkan dan mencurigainya memiliki hubungan dengan pria lain. Hari demi hari Chiraaz jalani, layaknya dalam penjara emas yang membelenggu. Teror dari orang asing terus datang padanya dan membuatnya semakin gila. Tidak ada ketenangan maupun kedamaian yang ia rasakan. Terlebih lagi sejak kehadiran Aletha, orang dari masa lalu, yang menjadi tetangga barunya. Semakin membuat hubungan Chiraaz dan Eljovan kian saling menjauh. Ditambah lagi Aletha mengetahui masa lalu Chiraaz, yang bisa menjadi ancaman kapan saja. Akankah Chiraaz bertahan dalam pernikahannya dan berhasil menyingkirkan Aletha? Masa lalu apa yang Alteha ketahui? Benarkah kecemburuan Eljovan hanya alasan untuk menutupi kebobrokanya?

Umma_Saliha95 · Sejarah
Peringkat tidak cukup
324 Chs

Hatice Menghilang

124

"Kamu tidak lihat hah? Para narapidana saja masih diberi kesempatan berbuat baik. Kenapa kamu tidak," jawab Edward.

"Aku takut jika semua orang tahu. Maka hidupku benar-benar hancur," ucap Chiraaz seraya menyeka air mata dengan tangannya." Karena setiap kali aku mau berubah. Selalu ada yang men-judge aku."

"Itu karena kamu berada dalam lingkungan yang tidak tepat saja. Jangan kamu takut menghadapi dunia ini, oke."

"Maukah kamu jadi teman sejati ku, Ed?" Chiraaz menatap lekat Edward.

"Dari dulu aku selalu bersamamu. Tapi kamu yang selalu menjauhiku. Oke, mulai sekarang kita berteman." Edward mengulurkan tangannya. 

"Oke, teman." Chiraaz tertawa pelan, Edwar menatapnya lekat. 

Sampai hampir tengah malam, Chiraaz dan Edward bicara di kedai makan. Edward mengantarkan Chiraaz sampai ke kamar hotelnya. Mereka pun mengakhiri perpisahan dengan kisah yang manis. 

*

Bab Terkunci

Dukung penulis dan penerjemah favorit Anda di webnovel.com