Semua yang ada di sana terkejut termasuk Caroline, dia yang biasanya tahu segalanya tiba-tiba saja seperti orang bodoh yang tidak tahu apa pun. Fakta bahwa Daylen mengetahui semuanya saja membuat dia berpikir bahwa Alpha muda itu akan menjadi Lord yang baik.
Tapi dia tidak pernah berpikir jika pemikiran Daylen akan sangat begitu sempurna dan Caroline merasa senang akan fakta itu walau dia sedikit tidak percaya di awal tadi. Tapi sekarang Caroline terlihat tersenyum lebar dengan tangan yang sibuk menepuk bahu Daylen.
"Kalau begitu aku sepertinya tidak perlu menjelaskan semuanya bukan?" ucap Caroline membuat Daylen hanya diam sebelum dia memilih bangkit untuk berjalan ke arah depannya dengan pandangan yang tidak bisa lepas dari sosok bulan yang cantik.
Dukung penulis dan penerjemah favorit Anda di webnovel.com