webnovel

Kalian.. Akan Menikah?

Editor: Wave Literature

"Nyonya, aku ingin mendekorasi ulang ruang tamu apartemen dan mengubahnya menjadi menjadi ruangan bentuk tatami, apakah anda memiliki saran?" Tanya Seiji.

"Mendekorasi ulang? Jika kamu mau, kamu bisa melakukannya sendiri atau menyewa jasa perusahaan renovasi," Jawab Nozomi. "Tentu saja, kamu akan lebih berhemat jika melakukannya sendiri, tapi itu akan lebih sulit dan sebaliknya jika kamu menyewa jasa perusahaan renovasi."

"Oh.." Seiji memikirkannya.

Karena dia memiliki cukup banyak uang sekarang, dia memutuskan untuk tidak terlalu berusaha dan meminta profesional untuk membantunya.

"Aku akan menyewa jasa perusahaan renovasi. Nyonya, apakah nyonya memiliki perusahaan yang bisa direkomendasikan kepada kami?

"Jika kalian menginginkannya, aku bisa memberitahu kalian, tapi… apakah tidak masalah?"

Seiji tahu apa yang dia cemaskan saat Seiji melihat ekspresinya dan dia tersenyum untuk meyakinkan.

Bab Terkunci

Dukung penulis dan penerjemah favorit Anda di webnovel.com