webnovel

MY JERK PRINCE

Rhysand Grissham tidak pernah puas mencari maid di istana. Padahal, maid di rumahnya sudah mencapai dua puluh maid! Akan tetapi, ia terus mencari maid pribadi karena mereka semua selalu membuat kesalahan. Kemudian, hadirlah sosok Audrey. Seorang gadis manis yang belum mengerti apa-apa. Namun, entah mengapa Rhysand tidak pernah bisa berhenti memandangi gadis itu. Dan, tanpa sadar, gadis itu memiliki banyak sekali misteri di dalamnya. Akankah Rhysand dapat menguak misteri yang ada pada Audrey? Dan, apakah mampu Audrey menghadapi Rhysand?

Dark_Prince1 · Fantasi
Peringkat tidak cukup
305 Chs

Mencari Audrey!!

Pangeran Rhysand, Juliard, dan Wynd saling bersitatap satu dengan yang lainnya. Terlihat kemarahan yang begitu jelas terpaut antara Pangeran Rhysand dan juga Wynd serta Juliard! Kedua belah pihak tak ada yang mau kalah! Keduanya ingin menang!!

Pangeran Rhysand menatap Wynd dengan wajah marahnya.

Pangeran Rhysand tidak mau memberikan sedikit pun informasi terkait dengan Audrey kepada pihak asing yang tidak jelas identitasnya.

Bagi Pangeran Rhysand, sosok Wynd dan Juliard yang ada di depannya ini sangat tidak meyakinkan! Untuk apa coba, mereka bertanya tentang keberadaan Audrey! Apalagi, mereka adalah sang pengembara! Tidak mempunyai sebuah rumah yang tetap! Untuk itulah, Pangeran Rhysand tidak mau menyatakan apa pun yang terkait dengan keberadaan Audrey!!

Oleh sebab itu, Pangeran Rhysand tidak akan mengatakan apa pun kepada Wynd dan juga Juliard!!

Bab Terkunci

Dukung penulis dan penerjemah favorit Anda di webnovel.com