...
...
Ketika mereka berada di aula istana itu, Grand - Scholar Chen dan salah satu jendral yang ada di sana berkata dengan nada mengejek bahwa tidak akan ada gunanya bagi Jing Jiu untuk mengurung mereka di tempat itu.
Akan tetapi, Jing Jiu sendiri tidak pernah berpikir untuk melakukan hal tersebut. Sebab, apa yang ingin ia lakukan adalah membunuh mereka semua.
Karenanya, ada puluhan pejabat yang sekarang telah terbaring di dalam kubangan darah. Akan tetapi, tentunya ada harga yang harus dibayar oleh Jing Jiu untuk melakukan hal tersebut.
Sebab, para jenderal itu sendiri memiliki kemampuan bertarung yang cukup tinggi, dan Grand - Scholar Chen pun juga telah mempersiapkan diri untuk menghadapi kejadian seperti itu. Ia telah mengundang beberapa orang praktisi Kultivasi untuk masuk ke aula istana itu dengan menyamar sebagai para pejabat kerajaan.
Dukung penulis dan penerjemah favorit Anda di webnovel.com