webnovel

Sudah Tidak Perlu lagi Mengenangmu Melalui Benda-benda Ini

Editor: Wave Literature

Yu Xinran bersandar padanya dan keduanya terdiam beberapa saat, lalu ia bertanya, "Apakah Bibi dan Paman benar-benar tidak akan ikut makan malam bersama?"

"Aku tidak tahu." Dia melepaskannya, "Aku akan menghubungi Paman dan Bibi Ketiga untuk memberitahu mereka."

Yu Xinran membuka mulutnya dan ingin bertanya pada Gong Mo apakah dulu hubungan mereka tidak begitu rukun. Hanya saja, Gong Mo merupakan seorang anak yatim, sementara Shan Rong hanyalah seorang janda, jadi tidak mungkin mereka yang menindas orang lain, kan? Selain itu, Yu Xinran dan mereka sudah berhubungan dengan mereka dan tahu bahwa keduanya sangat baik. Kalau begitu pasti karena pihak lain yang bermasalah.

Tiba-tiba Yu Xinran merasa sangat sedih. Ia melihat Gong Mo dan Shan Rong sangat baik, jadi awalnya ia mengira bahwa seluruh keluarga Gong akan rukun, tetapi hasilnya…

Bab Terkunci

Dukung penulis dan penerjemah favorit Anda di webnovel.com