webnovel

Have two Lives

Daniel yang merasa jenuh dengan kehidupannya, menyamar menjadi seorang Pelayan restoran kos di kamar sepetak dan memulai hidup barunya. Bertemu dengan teman-teman yang konyol, makan di pinggir jalan dan menemukan kehidupan yang sangat menarik yang berbeda sekali dengan hidupnya yang serba WAH.. Dan Daniel bertemu dengan Putri gadis cantik yang periang, yang selalu berkhayal bertemu pangeran berkuda, yang bermimpi seperti Cinderella, yang suka drama Korea, dan menangis bombay jika menontonnya, yang menyukai komik secret Angel, suka sama Suho dan menyukai makanan jepang. Daniel begitu terpana dengan kehidupan Putri yang sederhana namun selalu Bahagia. Hingga suatu hari Orang tuanya kembali dari Luar Negeri dan mengharuskan Daniel kembali kepada kehidupan Normalnya, Bagaimana Daniel menggapai Cintanya??

Meliana12 · Fantasi
Peringkat tidak cukup
273 Chs

103. Berpisah..

SIAPA DIA?!!" bentakku lagi saat perempuan itu masih tak mau menampakan wajahnya.

"Dia ... Desi kau salah paham!" Beni sudah memakai celananya dan mendekat ke arahku tapi aku menjauh. Mengusirnya dengan paper bag yang kuayunkan.

"Siapa dia Beni??!" Aku tak akan berhenti membentak sampai Beni mengatakan wanita sialan itu siapa.

"Dia ...." Beni terlihat bimbang, melihat ke arahku juga ke wanita yang menutup tubuhnya dengan selimut.

Aku menyeka air mataku dengan kasar, menyibak rambutku yang berantakan. "Oh, jadi ini yang kau maksud kau tidak punya waktu ...." Aku menarik napas, menggantugkan ucapanku yang terasa tak mampu lagi mengatakannya karena suaraku juga ikut bergetar. Aku merasa kacau sekali, hatiku bahkan terasa sakit.

Bab Terkunci

Dukung penulis dan penerjemah favorit Anda di webnovel.com