webnovel

Leon Kepedean

"Yah!! Mereka berdua lagi. Sebaiknya aku baca nanti saja," gumam Qonin segera memasukkan amplop ke dalam tas ransel miliknya.

Lisa dan Cika terdengar kesal itu meminta Qonin untuk keluar dari dalam bilik kamar mandi. Lisa berseru, "Kita tahu kamu mencoba menghindari kita kan??"

"Iya, nggak asyik ah!! Keluar dong Nin!!" Cika pun berseru mengeluhkan hal sama.

"Hah!! Nggak ada pilihan lain," Helaan napas Qonin tanda menyerah, dia pun keluar dari bilik toilet untuk menceritakan darimana asal-usul coklat tersebut, mungkin tidak dengan isi suratnya.

"Iye .. iye aku minta maaf deh," ucap Qonin sembari menghampiri kedua temannya.

Cika dan Lisa tampak senang karena bisa mengulik secara bebas tentang semua yang ingin mereka tahu. Lisa menarik tangan Qonin yang malas keluar toilet yang disusul oleh Cika, "Coba aku tebak!! Semua barang itu pasti dari Zanqi ya?"

Bab Terkunci

Dukung penulis dan penerjemah favorit Anda di webnovel.com