webnovel

Berawal dari Satu Malam

Hanya berawal dari satu malam. Terlalu singkat namun mengubah seluruh kehidupan dua orang yang dipenuhi ketidaktahuan. ONS? Benar. Lantas ketidaksengajaan, ketidaktahuan dan kesalahanlah yang terjadi. Bisakah mengalahkan takdir saat semuanya sudah terlambat? Rein, sang perempuan polos mau tak mau harus menerima kenyataan bahwa ia menjadi 'korban.' Lalu Redis Sanjaya langsung meninggalkan Rein begitu saja setelah ia pun juga merasa tak sengaja. Redis yang dipaksa menikah mengorbankan Rein. Sedangkan banyak orang menyukai orang tersebut. Pernikahan berjalan buruk, Rein dan Redis tak cocok. Justru, Redis hanya tahu soal kerja dan kerja sampai Rein pikir orang itu tak normal. Lantas, bagaimana jika ibu Redis minta Rein mengubah anaknya? Rein dihadapkan dengan pilihan keluar namun tak boleh membawa anaknya. Lalu orang tersebut mau tak mau memilih pergi. Sepupu Redis yang bernama Radit menyukai Rein, oleh karena itu ia pun membantu Rein. Radit adalah orang yang membuat orang lain kesal. Ia adalah orang yang menjengkelkan. Bisakah Rein bahagia?

Raein23_Raein · perkotaan
Peringkat tidak cukup
214 Chs

177 28 Oktober (B) Fakta

Rein lagi Gegana, gelisah, galau, merana. Soal Meri nih. Bilang gak ya ke orang itu kalau ternyata Meri anak pertama family Medika?

Kalau Meri punya keluarga, harusnya Rein juga punya kan?

Walau kedua orangtua itu sudah meninggal sekalipun, yang jelas harusnya Rein punya. Tapi, kok Rein gak ketemu?

"Makan ini."

Redis benar-benar jadi pengangguran, Rein yang sempat kaget beralih lihat orang itu. Entah apa yang Redis pikir, agaknya tuh orang gak ada niatan buat kerja lagi. Sebaiknya, kalau lagi gila kerja, Redis bakal kerja sampai titik darah penghabisan. Nah, saat lagi diam-diam aja, kayak orang pengangguran.

Rein gak paham dengan sifat Redis.

Tuh orang kayak hantu. Kadang mudah muncul, kadang gak. Pokoknya gak baik. Semua hal buruk yang Redis lakukan.

"Di makan Rein, bengong aja."

Rein gak jawab, sebagai jawaban, tangan lentik itu ambil cookies yang Redis letakkin di meja.

"Baby Regas jarang nangis, turunan dari kamu ya?"

Bab Terkunci

Dukung penulis dan penerjemah favorit Anda di webnovel.com