webnovel

Winona, Ibu Tiri Idaman, atau Janda Pujaan?

Atas nama kehormatan dan martabat, Winona terpaksa mengorbankan harga dirinya sebagai wanita! Ibu Tiri Winona memutuskan sepihak untuk menjodohkannya dengan putra kedua Keluarga Jusung. Lagipula, Winona bukanlah Monica si anak emas, Winona bisa dibuang dan dilupakan! Sialnya, Keluarga Jusung memiliki dua orang putra yang sama-sama bermasalah: sang kakak adalah ayah bagi anak yang tak jelas ibunya siapa, sang adik sakit keras yang membuatnya paranoid dan bengis. Winona tidak ada pilihan lain - akankah dia menjadi ibu tiri idaman bagi seorang anak tanpa ibu, atau justru menjadi istri seorang pria dingin yang umurnya sudah tidak lama lagi, dan menjadi Janda yang dipuja-puja para lelaki?

Engladion · Sports, voyage et activités
Pas assez d’évaluations
420 Chs

Hukuman untuk Daniel

Daniel tidak memiliki keberanian untuk bertemu Tito atau bahkan orang lain setelah masalah yang ditimbulkan olehnya sebelumnya. Ketika Karina dan Ciko membawanya ke rumah Keluarga Talumepa, mereka bertemu dengan Cakka di pintu. Pengawal Tito itu tadi berada di hotel untuk menangani para reporter dan baru saja selesai mengumpulkan identitas mereka.

Saat Tito dan Winona belum kembali, menurut laporan berita, proses pengadilan dapat dilakukan dengan adanya bukti yang cukup. Hal itu membuat Daniel merasa lebih takut.

"Apa yang sedang terjadi?" Pak Tono mengerutkan kening saat menatap Daniel yang baru saja tiba, "Kamu adalah…"

Chapitre verrouillé

Soutenez vos auteurs et traducteurs préférés dans webnovel.com