webnovel

Mereka Berdua Sangat Seru!

Éditeur: Wave Literature

"Lin Shiman masuk ke dalam sudah cukup lama. Sepertinya skandal yang muncul sebelum ini adalah benar! Tuan Lu dan Lin Shiman benar-benar memiliki hubungan yang dalam!"

"Bukan hanya hubungan yang dalam. Coba kalian dengar suara di ruangan itu, Lin Shiman merintih dengan sangat menggoda. Tuan Lu benar-benar garang. Dengar tidak, sofa pun ditabrak, entah seberapa seru kondisi di dalam!"

Mendengar kata-kata mereka, mata Tang Xinluo menyusut. Dia tidak kuasa mundur beberapa langkah dengan wajah yang menjadi pucat. Kejadian beberapa bulan yang lalu, saat dia berdiri di luar kamar pengantin dan mendengar Lu Qinghao sedang bercinta dengan selingkuhannya tiba-tiba kembali terulang di hadapannya. 

Tuhan benar-benar ahli dalam mempermainkan hati manusia. Dia lepas dari seorang marga Lu, namun sekarang dia masuk lagi ke tangan marga Lu yang lain.

Chapitre verrouillé

Soutenez vos auteurs et traducteurs préférés dans webnovel.com