webnovel

Dua Penguasa

Mengisahkan dua Pemuda dari Negara Maritim yang sangat menggilai barang antik dan kuno, keduanya mengikuti sebuah lelang di Negara Tirai Bambu. Hingga sampai dimana keinginan mereka terwujud, yaitu untuk mencapai dunia lain. Namun sial, setelah sampai di dunia tersebut. Mereka tidak mendapatkan jalan pulang. Kini keduanya terjebak di dunia dengan Manusia yang bisa mengendalikan panasnya api, membekukan air, kerasnya tanah dan hampanya angin. Mereka menyebut diri mereka adalah Kultivator Mereka mendapat identitas baru dari dua Harimau yang mereka temui untuk memulai petualangan mereka di dunia tersebut, mereka berdua dengan sangat tekun menaikan kekuatan mereka dalam tujuan untuk menguasai dunia ini! *Original bukan terjemahan.

Han_disini · Oriental
Pas assez d’évaluations
525 Chs

Bab141. Tujuh Kunci Istana

Ne Zha segera memikirkan apa yang paling dia takuti, tidak banyak yang membuatnya takut. Bahkan jika itu adalah kematian.

"Sialan apa yang aku takuti?!" rutuk Ne Zha kesal karena sudah dua hari berpikir namun dia tidak menemukan juga yang dia takuti.

Tiba-tiba pintu Istana Takdir terbuka dengan lebar, mata Ne Zha membelalak saat melihat pintu itu terbuka. Ne Zha sadar bahwa dia sama sekali tidak memiliki ketakutan, semua yang dirasakannya dari kecil, berbagai siksaan. keberadaan diujung maut, bahkan hal yang disebut horor sudah dia alami, dengan hal itu membuat jiwa Ne Zha tangguh dan tidak memiliki rasa takut dalam jiwanya.

Dengan perlahan Istana Takdir tersebut menghilang, bukan benar-benar menghilang, melainkan keluar dari meridian Neigong Ne Zha dan bergabung dengan Istana Takdir lainya yang kini tengah mengitari tubuh Ne Zha.

Chapitre verrouillé

Soutenez vos auteurs et traducteurs préférés dans webnovel.com