webnovel

CINTA TRAGIS PANGERAN VAMPIRE

Pemenang kontes WPC 37 Wanita!! "Mencintaimu adalah awal keberanianku untuk bisa bertahan, karena aku yakin dengan cintamu aku bisa melalui kesunyian di duniaku yang gelap ini" - ALEXANDER XAVIER Sebuah perasaan yang hadir di hati sang pangeran kegelapan Alexander Xavier sejak beratus tahun yang lalu, sebuah reikarnasi yang tidak bisa di hindari... dari perjalanan waktu yang panjang ingin mendapatkan cinta sejatinya pada seorang gadis yang pernah di selamatkannya dari niat jahat saudara tirinya Pangeran Edgar Cimmber. Mampukah sang Pangeran kegelapan bertahan di era tahun 2020 untuk mendapatkan kembali cinta sejatinya pada Carolline Sanders?? Ataukah dia harus menyerah saat Carolline mempunyai kekasih yang bernama Lucas Allan pangeran dari Klan Vampire?? Ikuti Kisah pangeran Kegelapan By Nickscart hanya di Webnovel

Nickscart_2 · Fantaisie
Pas assez d’évaluations
181 Chs

KETAKUTAN ALEXANDER

"Lepaskan aku Rachel!!! ibuku pasti tidak akan melepaskanmu Rachel!!" ucap Selina dengan tatapan mata berapi-api.

"Aku tidak akan pernah melepaskanmu Selina! Hanya dengan kamu menjadi sanderaku di sini, pertapaan Ratu dan Raja immortal akan aman dari gangguan ibumu." ucap Rachel dengan tatapan tajam kembali memasukkan Selina dalam lingkaran penjaranya.

"Jangan lagi kamu berusaha lari dari sini! kalau masih saja kamu lakukan racun yang aku berikan padamu akan segera bekerja dan hanya aku yang bisa menetralkan racun itu." ucap Rachel kemudian menggigit jarinya hingga mengeluarkan darah berwarna hijau dan meneteskannya ke mulut Selina dengan paksa.

"Lepaskan aku Rachel, aku berjanji aku tidak akan keluar dari ruangan ini lagi." ucap Selina putri satu-satunya Ratu bulan hitam.

Chapitre verrouillé

Soutenez vos auteurs et traducteurs préférés dans webnovel.com