Terlihat wajah Jaehyun yang sedang cemberut saat ini dan itu semua karena melihat kekasihnya yang sedang mengambil bantal dan beberapa lembar baju dari dalam lemari pakaian. Yang lalu ia letakkan di dalam sebuah kamar yang berada di lantai bawah.
"Honey, apakah harus seperti ini?" ucap Jaehyun dengan cemberut.
Caerin berbalik, ia lalu berjalan menghampiri Jaehyun yang sedang berdiri di ambang pintu dengan pipinya yang ia tempelkan pada pintu itu. "Hanya sementara saja sayang," ucap Caerin.
"Tapi, kau tidak mengatakan kepada ku kalau kau akan tidur di kamar ini bersama Mina," keluh Caerin dengan cemberut.
Yah, itulah yang saat ini membuatnya cemberut karena Caerin yang pindah ke lantai bawah dan akan tidur di kamar Mina. Yang mana berarti kalau ia tidak akan tidur bersama kekasihnya.
Ia tentunya tidak ingin tidur sendirian, ia syg terbiasat tidur dengan Caerin yang berada di sisinya dan saat ini seperti yang kalian lihat, ia sedang mengantar Caerin ke lantai bawah.
Apoya a tus autores y traductores favoritos en webnovel.com