webnovel

Sandiwara

Hidup ini bagaikan sebuah film dimana setiap flim ada pemerannya dan yang terpenting adalah sutradara...

hal itulah yang kadang banyak orang hanya mengenal pemainnya tanpa melihat siapa yang berada di belakang layar dan perannya sangat mempengaruhi kisah para pemain itu sendiri....

Hidup adalah cerminan diri, semua yang kita lakukan saat ini akan kita ambil hasil nya esok..

Gadis ini bernama Ati berawal dari harinya yang banyak lika-liku kehidupan...

Ati adalah gadis yang begitu polosnya yang berasal dari desa nan jauh dari keramaian kota....

Saat Ati usia anak-anak Ati menjalani hidup dengan penuh semangat dan kebahagiaan selalu diwajahnya, tanpa ia sadari semakin hari usianya bertambah dewasa, hari itu pun tiba 17 tahun usianya di mana semua kebiasaan nya harus berubah dalam sekejap....

Ati si gadis desa harus meninggalkan desa kesayangan nya meninggalkan keluarga dan teman-temannya semua, itu ia lakukan atas kemauan sendiri dengan tujuan adalah menggapai mimpinya...

Kisah itu berawal dari harinya dia ke kota, disini semua berubah 150 derajat.. dia merasa tidak nyaman dengan hal yang baru rasanya ia ingin kembali pulang tapi beban itu sudah ada di pundak nya sejak dia melangkah ke kota...

Kehidupan kota mengajarkan hal yang selama ini ia anggap tabu bahkan hampir bisa dikatakan tak pernah terlintas di benak nya sebelum itu, hari itu hari pertama masuk sekolah, dimana dia harus bangun di pagi hari tanpa orang yang dia cintai Ayah dan Ibunya...

Hari pertama masuk sekolah adalah hari yang paling menegangkan untuk nya, aku berjalan menyusuri trotoar jalan ini dan aku menjumpai banyak hal dari kehidupan anak jalanan hingga pasar modern..

sesampainya di sekolah aku langsung menuju ruang kelas ku, disana aku melihat ada seorang anak yang sudah duluan masuk dan duduk di bangku kelas baris depan dia melepaskan senyuman kepadaku dan aku juga membalas senyuman itu.