webnovel

Jodoh [Aku yang Memilihmu]

Gathan yakin kalau dia telah menjatuhkan hatinya pada wanita yang tepat. Maka dari itu dia akan menggunakan seluruh waktunya untuk mencintai wanita yang dipilih oleh hatinya. Meskipun akan sulit, tapi dia akan tetap berusaha. Sekalipun masalahnya ada pada keluarganya. Tanyakan pada hatimu, apakah ia siap untuk selamanya ku jatuhi? Jika jawabannya iya, aku akan membuatmu berada di pihak yang diperjuangkan sedangkan aku yang berjuang__Gathan. Jika jawabanku iya, tapi semesta tak mendukung kita. Apakah kamu masih mau memperjuangkan aku?__Rana.

seinseinaa · Historia
Sin suficientes valoraciones
230 Chs

Bab 137

Pertemuan Gathan dengan Pilar tak membuahkan hasil apapun karena ternyata Pilar mengunjungi apartemen Rana karena ingin mencarinya juga. Mereka akhirnya saling mengobrol dan mencari titik temu dari pencarian Rana.

Pilar mengatakan sudah bertanya kepada semua orang yang mengenal Rana, namun semuanya tidak ada yang mengetahui dimana perginya Rana. Gathan juga sudah menanyakan keberadaan Rana kepada Mbak Anggun namun wanita itu juga tidak tahu dimana keberadaan Rana sekarang.

Mereka berjanji akan terus mencari Rana dan akan memberikan kabar jika salah satu menemukan keberadaan wanita itu. Tanpa membuahkan hasil, Gathan kembali ke Indonesia sementara Pilar masih menetap di Korea karena masa jabatannya belum usai. Ia masih harus bekerja di Yayasan Single Mother.

Capítulo Bloqueado

Apoya a tus autores y traductores favoritos en webnovel.com