webnovel

DINGIN & POLOS

anak yang dingin mencintai anak yang polos?Sisi adalah seorang gadis yang ceria dan baik hati. Ia adalah anak yang sangat polos, sedangkan Theo adalah seorang lelaki yang dingin, kadang²pendiam dan cuek, tapi ia sudah lama menyukai Sisi, hanya saja Sisi tidak menyadari hal tersebut. Akankah Sisi mengetahui perasaannya Theo terhadapnya saat Theo masih berjuang mendapatkan Sisi atau Sisi mengetahui perasaanya Theo terhadapnya saat Theo berhenti berjuang mendapatkan Sisi? Selamat membaca:)

AdindaNurFadela · Adolescente
Sin suficientes valoraciones
2 Chs

1.teman masa kecilku(bagian 1)

Siang begitu terik, aku cepat²mengayuh sepedaku ketempat rumah teman masa kecilku.

"hai, kak Theo!"kataku sambil berlari ke teras rumahnya.

"Kau bawa apa Dek?"katanya sambil menutup buku pelajarannya."Oh, aku bawa minuman coklat dark lo!"saking senangnya, aku berdiri di kursi yang tadi diduduki oleh kak theo agar sama tinggi badanku dengan kak theo.

"Beli berapa?bisakah kau turun dari kursiku?"kak theo mulai kesal denganku.

"Okok, aku turun"setelah selesai turun dari kursi Kak Theo, aku memberi minumannya ke dia dan satunya lagi ke Tante Mia atau mamanya Kak theo.

"wahh, ada Sisi!."kata tante mia gembira.

"Hai tante, ini buat tante, tante suka kan dengan minuman ini?"melihat tante yang sedang gembira.

"Suka kok!"sambil menyeruput minuman

coklat yang dingin sekali."Aku masuk dulu ya kekamar Dek."kata Kak Theo sambil membawa minuman coklatnya dan buku pelajarannya.

"Disini aja dulu kak!"kataku mulai sebel dengan sifatnya kak Theo.Kalian tau kan sifatnya kak Theo gimana?kadang²pendiam, dingin kek es batu, dan cuek dengan cewek lain(kalo denganku sih gak terlalu cuek :D).

"kalau kau pengen aku tetap disini, kau senyum manis dulu kearahku!"dengan nada datarnya, "oke"kutaroh  minumanku dan senyum manis ke arah kak Theo.

Dag....Dig....Dug, itu suara hatinya kak Theo, kalian tau kan kalo hati kita udah deg²an tandanya apa?.

"baiklah, cukup senyumnya!"dengan menutupi muka Kak Theo dengan tangan, ternyata dia juga bisa malu atau merona, tapi aku tak menyadarinya, karna aku ini gak terlalu mengerti tentang cinta.

2 jam aku dirumah Kak Theo dan saatnya untuk pulang.Biasanya saat ingin pulang atau berpisah, kami saling berpelukan dulu, saat itu aku langsung memeluk Kak Theo, suara hatinya Kak Theo terdengar olehku, aku mengetahui ciri²jatuh cinta adalah detakan jantung manusia yang sangat cepat, tapi aku berpikir positif saja kalo Kak Theo kelelahan saat membaca buku atau kelelahan saat membantu mamahnya.

Aku dan Theo seumuran, hanya saja lebih tua bulan dia daripada aku.

Kami berteman saat kami berusia 2 tahun sampai saat ini, 14 tahun.

Aku mencintainya, bukan berarti cinta yang beda kelamin/beda jenis, tapi cinta sahabat/teman sejatiku.

Ayahku, mamahku dan ayahnya, mamahnya berteman dari kecil juga seperti kami.

Kulambaikan tanganku kearah Kak Theo dan Tante Mia.Cepat²kukayuh sepedaku, karna matahari sedang membakar ubun-ubun dan kulitku.

.

.

.

.

Ig author:@adnrfl

Ig novel author:@novelku_anf