webnovel

An Ice Cube Man

Garin Lituhayu, perempuan yang terikat perjodohan dengan putra semata wayang bosnya. Banyu Aron Wicaksono suaminya, begitu beku seperti es saat mereka berada di dalam kamar. Tanpa percakapan apalagi kehangatan, namun tetap bisa bersandiwara sebagai pasangan yang mesra ketika sudah keluar kamar. Garin begitu patuh pada suami dan keluarga Wicaksono. Menurutnya, "wani ngalah, luhur wekasane" (Berani mengalah demi kepentingan bersama adalah sikap luhur.) menjadi nasehat yang terus mengiang di pikirannya. Untuk mendapatkan cinta Banyu memang tidak mudah baginya. Semua harus dilalui dengan proses yang sangat menyakitkan untuknya. Tidak ada air mata yang tidak tumpah saat menghangatkan hati Banyu.

belapati · Ciudad
Sin suficientes valoraciones
189 Chs

BAB 58 (BANYU)

BANYU

Hari ini, perjalanan kita di mulai dari toko yang menjual kaus yang menunjukkan tentang kota ini.

Garin sudah tidak sabar dan memilih berbagai kaus untuk teman temannya. Aku hanya diam saja. Yah sesekali melirik kaus dan dan memegangnya saja.

"Mas Banyu, ini bagus?" Tanyan sembari menunjuk kaus yang sama dengan yang aku lihat barusan sayangnya ukuran kecil.

Kenapa kadang selera kita sama. Aku sendiri juga bingung apakah benar dia jodohku.

"Bagus." Jawabku mencoba biasa saja.

"Semoga Tio suka!" Dia berbicara lirih tapi masih terdengar.

"Hah? Itu untuk Tio?" Bukannya aku tidak suka dia memberi temannya barang atau oleh oleh.

"Iya!" Jawabnya biasa saja.

Tio itu seperti seekor lalat yang selalu mengganggu. Entah mengapa rasanya lebih menjengkelkan di banding dengan Seno.

Aku memang sedang berusaha melepaskan Garin. Tapi jika penggantiku adalah mereka kenapa rasanya geram sekali.

Capítulo Bloqueado

Apoya a tus autores y traductores favoritos en webnovel.com