webnovel

TAK KASAT MATA

Novel ini menceritakan ke-2 anak kembar yang memiliki "AURA" yang berbeda dengan anak kecil lainnya,ke-2 anak ini bernama Ranty dan Randy yang ingin menyelamatkan sang ayah dari kekuatan yang aneh dan membantu mereka yang tak terlihat atau TAK KASAT MATA.Tetapi ayah mereka sudah meninggal saat Ranty dan Randy lulus dari sekolahnya dan memasuki pendidikannya yang lebih lanjut atau bisa di sebut kuliah. "CERITA INI MERUPAKAN FIKSI,DAN HANYA DI AMBIL DARI IMAJINASI ATAUPUN PENGALAMAN DARI BEBERAPA ORANG,DAN KU BUAT MENJADI SATU HAL YANG TERJADI PADA KEMBAR TERSEBUT."

Ami_Djafar · Horror
Zu wenig Bewertungen
19 Chs

RantyDanRandy

===================——————————————

Semua orang harus bahagia dan tidak ada siapapun untuk menentukan kebahagian orang lain,dan juga kita tidak bisa membuat orang lain sengsara karena kita,sehingga terdapat perlakuan pembullyan oleh orang lain.(dari penulis)

===================——————————————

Sesuatu yang terlintas dari Ranty dan Randy membuat mereka tetap semangat terus dalam menjalani hidup mereka.

Ranty dan Randy selalu di perlakuan tidak baik oleh teman-teman,sehingga mereka selalu di jauhi oleh teman-temannya dikarenakan mereka berbeda dengan mereka.

"Eh ada orang yang aneh nih,di situ...,dia aneh, kata anak-anak yang lain mereka berdua itu Indigo....!",sebuah kalimat yang terucap oleh teman-teman di sekolah mereka yang ingin pergi ke kantin.

Tetapi Ranty dan Randy hanya diam dan melanjutkan langkahnya untuk ke-kantin,semua kata yang terucap oleh teman-teman yang tidak menyukainya terbayang terus di pikiran Randy dan menanyakan kepada saudaranya Ranty.

" Ranty kenapa mereka tidak menyukai kami yah..?!,kami kan sama dengan mereka,meskipun kami memiliki AURA Indigo,kami juga sama dengan mereka....!?",ucap Randy untuk Ranty dengan bertanya-tanya.

"hmm...mungkin mereka tidak tahu yah,kalau kami bisa membantu mereka dari makhluk yang aneh!", ucap Ranty kepada Randy agar tidak selalu memikirkan ucapan teman-teman tersebut.

Sesuatu yang membuat keterpurukan kepada mereka,sehingga mereka tetap tegar kepada suatu masalah yang terjadi.