"Hei bangunlah!" Pungkas Ibu.
"Ini masih pagi, Bu" aku menjawab pertanyaan ibu dengan nada lirih.
"Kamu ga inget sekarang jam berapa?, kamu harus berangkat sekolah hari ini!" jawab ibu dengan nada yang dinaikkan.
Aku teringat hal itu dan terkaget dan langsung melompat dari kasur, aku melihat jam di dinding yang menunjukkan angka 06.00 pagi. aku langsung bergegas mandi dan bersiap-siap untuk berangkat ke sekolah.
"Bu, hari hanya perkenalan saja kan?" aku berteriak dari dalam kamar.
"Mana ibu tau, kan kamu yang sekolah" pungkas ibu.
"Ah rasanya sangat malas untuk bertemu dengan teman-teman baru" gumam ku sambil mengenakan seragam baruku.
Sebelum sarapan, aku memanaskan motor bebek ku
Setelah berpamitan, akupun berangkat ke sekolah.
"Ahh sangat ramai disini, seperti apa teman kelas ku nanti" gumam ku sambil berjalan menuju lapangan sekolah
Sebelum kelas dibagikan, pihak sekolah mengadakan acara apel pagi untuk sambutan murid baru serta pembagian kelas untuk para murid.
Unterstützen Sie Ihre Lieblingsautoren und -übersetzer bei webnovel.com