webnovel

Bab 87 - Satu Malam Saja

Justin dan Laura sudah sampai di sekitar rumah susun tempat Megan dan Mark tinggal. Mereka bersama dengan Burhan dan dua orang suruhan Justin menunggu di mobil untuk bisa menemui Megan dan Mark.

"Sudah malam seperti ini pasti mereka berdua tidak keluar rumah susun lagi," ucap Justin yang mengamati sekitar sudah mulai sepi dari lalu lalang.

"Bos, lebih baik kita menemui mereka besok. Ada beberapa warga rumah susun yang berkumpul di lantai bawah. Akan menyulitkan bagi kita untuk menemui Nona Megan dan Tuan Mark di lantai atas." Burhan sudah meminta informasi lebih akurat kepada anak buah yang menjaga di sekitar rumah susun sehingga bisa memberitahu kepada Justin apa yang terjadi.

"Benar juga. Lebih baik jangan malam ini menemui mereka." Justin pun menatap ke arah Laura. Mereka sudah makan malam bersama di jalan sebagai syarat kalau Laura mau bertemu dengan Megan.

Gesperrtes Kapitel

Unterstützen Sie Ihre Lieblingsautoren und -übersetzer bei webnovel.com