webnovel

Hati yang selalu dingin

•••Anna Maria••• Mempunyai masalah dengan ingatan masa kecilnya, Trauma karena kecelakaan, dan harus menghadapi bibi dan pamannya yang haus akan harta dan dendam, hingga mampu berbuat apapun. itu semua harus Anna Hadapi... Saat dewasa, Anna terikat pernikahan dengan seorang Tentara bernama Hans, di antara mereka tidak ada perasaan apapun. namun seiring berjalannya waktu Anna dapat menerima Hans. sayangnya saat Anna ingin hidup dengan damai dan baik, nasib berkata lain... mereka di pisahkan, Anna kehilangan semuanya, dan ingat yang hilang kini sudah kembali lagi.hal itu mengubah semua hidup Anna....

Mistiana1105 · Allgemein
Zu wenig Bewertungen
178 Chs

••• Perasaan yang Bertambah •••

-------------Rumah Sakit

hari sudah tengah malam, Hans selalu di dekat Anna dia tidak meninggalkan Anna, Hans terus ada di samping Anna duduk di kursi samping ranjang Anna, Hans terus memegang tangan Anna melihat Anna yang tak sadarkan diri, wajah Anna yang pucat dan dingin membuat Hans yang melihatnya merasa kasihan kepada Anna...

"" an, trauma seperti apa yang kamu rasakan??

sesakit apakah itu, sampai kamu bisa seperti ini jika mengingat itu an....

kamu sangat ceroboh, saya tidak akan mengijinkan kamu melakukan apapun di dapur an, ini yang ke 2x ya kamu terluka karena pisau... Hans berbicara sendiri di depan Anna yang sedang tidak sadarkan diri..

Gesperrtes Kapitel

Unterstützen Sie Ihre Lieblingsautoren und -übersetzer bei webnovel.com