webnovel

YOU AND ME? THEN HIM?

Kehidupan lelaki bernama Rivarrel Avandy Ryszard yang tenang seketika saja berubah drastis saat beberapa orang dari masa lalunya mengungkap kehidupan lama. Ingatannya tentang masa lalu membuat ia kembali menjadi sosoknya saat itu. Saat dimana ia begitu dekat dengan orang-orang tersebut. Sesosok orang yang ia kenal menjadi musuhnya saat itu. Sayangnya, Rivarrel sama sekali tidak mengetahui siapa dia. Dan berbagai masalah pun mulai terjadi. Kejadian-kejadian tak terduga mulai menghantui kehidupan Rivarrel yang tenang. Orang-orang dari masa lalu mencoba untuk menyelamatkannya dari beberapa kejadian tersebut. Apa yang akan dilakukan mereka? Lalu bagaimana Rivarrel menjalani hidupnya yang semakin terancam? Dan siapa sosok yang dikenal Rivarrel itu? Silahkan dibaca.

ookamisanti_ · Urban
Not enough ratings
135 Chs

Chapter 31

"Vin," seru Varrel. Alvin hanya berdehem sebagai sahutan. "Gue rasa loe jangan berlebihan tentang apa yang mau loe lakuin sama TG8 kalau gue ketemu mereka. Belum tentu juga kan mereka bersalah atas apa yang terjadi sama gue," kata Varrel mulai serius. Terdengar helaan nafas dari Alvin.

 

"Gue tau maksud loe mungkin baik, tapi janganlah sampai berlebihan kayak gitu. Jujur aja, gue gak suka dan gak terima kalau misalnya loe menyakiti mereka, apalagi sampai bawa-bawa polisi. Loe aja gak punya bukti buat ngebuktiin mereka salah atau engga. Gue gak mau berurusan sama hukum, nanti masalahnya bakalan panjang dan gue yakin pihak lain bakalan ikut serta kalau loe beneran ngelapor," lanjutnya. Alvin menoleh.

 

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com