webnovel

Twisted Twin : When Loving Requires More Effort

Percintaan anak kembar? Gimana tuh? Dara kembar cantik jelita Fayre, seorang model dan Flair, pemilik butik tas terkenal. Kedua kembar ini ternyata terlilit masalah cinta yang tak biasa! Flair diincar oleh seorang pria bengis yang selalu memaksanya menandatangani kontrak pernikahan meskipun ia menolak. Sementara Fay? Ia hamil dengan pria asing yang sama sekali tidak ia kenali, membuatnya jatuh dalam keputusasaan! Bagaimana cara kedua kembar ini saling membantu dalam kesulitan cinta yang dihadapi satu sama lain?? Akankah lelaki yg memaksa Flair menyerah akan tujuannya? Dapatkan Fay menemukan ayah dari bayinya ini? Lantas akankah ia menikahi sang pria? Temukan jawabannya hanya di "Twisted Twin : When Loving Required More Effort" TEMUKAN AKU JUGA DI IG : @myazra_tyas boleh talk to much dengan ku di sana...

AzraTyas ¡ Urban
Not enough ratings
253 Chs

Nolan Kecil Yang Tampan #2

.

Pagi-pagi sekali Nolan sudah berada di market buah, ia tidak mau waktunya untuk bertemu dengan Flairnee terlewatkan. Ia menyelesaikan lebih awal tugas bersih-bersihnya di stasiun. Nolan membawa sebuah boneka lucu yang terbuat dari plastik yang kepalanya dapat bergoyang-goyang jika diayunkan. Ia berharap Flair bisa menyukainya. Hadiah yang sangat sederhana yang ia beli dari uang hasil membersihkan toilet umum di stasiun.

Flair baru saja turun dari mobilnya, ia dibantu oleh sopirnya namun gadis itu tak tersenyum sedikitpun kala melihat Nolan. Nolan agak sedikit kecewa. Kemudian turun lagi gadis kecil dengan wajah serupa nampak begitu antusias ketika melihat nya berdiri di depan pintu utama market buah itu.

"Nolan!!!" Seru ceria gadis kecil nan jelita itu.

Ah, rupanya ia tak bisa membedakan mana yang Flair mana yang kembarannya. Flair yang baru saja turun dari mobil kemudian menarik tangan Fayre yang sudah lebih dulu turun untuk berlari ke arah Nolan.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com