webnovel

The C Toxin

aleyshiawein · Sci-fi
Not enough ratings
358 Chs

Power

Seoul Green Valley Apartment

Seoul, Korea Selatan

11 Mei 2016

06.00 A.M KST

Mark dan Doyoung tengah menyantap sarapannya sebelum mereka berangkat ke kepolisian lalu ke pengadilan setelah itu. Hari ini akan menjadi hari yang panjang, terutama bagi Mark. Setengah jam yang lalu, Mark sudah berkoordinasi dengan seluruh anggota tim melalui conference tentang rundown hari ini.

Kurang lebih agenda pentingnya adalah bahwa Mark, Jackson, dan Somi tidak akan kembali ke Markas Kepolisian setelah persidangan berakhir, dan interogasi lanjutan Reina Hwang yang harus segera mereka lakukan hari ini. Ah, mereka tidak bisa menentukan itu akan selesai karena kondisi kejiwaan wanita itu.

"Kau sudah menghubungi dokter Henry untuk memeriksa Reina Hwang?" tanya Doyoung disela-sela mereka makan.

Mark tidak beralih dari kesibukannya pada ponsel, "Sudah, dia akan datang jam dua siang setelah pekerjaannya di rumah sakit selesai," jawab Mark.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com