webnovel

Owen Memilih Owen

"Kau yang memilihnya?" tanya Dion lalu terbelalak. "Bagaimana bisa?"

"Jadi dia adalah keponakan Ryan yang sangat aku kenal, mungkin bahkan lebih aku kenal dari pada siapapun yang ada di Inggris."

Dion mengangguk perlahan.

"Saat ayahnya mengusir pria malang itu, Ryan mengikutinya hingga ke pelabuhan." Owen menghela nafas mengenang saat itu. "Ryan kemudian berkata jika boleh dia ingin keponakannya itu ke Italy saja dan aku mengijinkannya. Seorang penjaga tiketpun segera aku arahkan untuk memberik Owen tiket serta kamar terbaik menuju Italy dan..."

"Dan dia datang kemari!" tegas Dion mengerti.

"Tentu saja! Kau harus ingat di dunia ini tak ada yang gratis dan aku ingin dia menggantikanku mengelola semua bisnis keluargaku untuk bayaran dari kebaikanku itu!" Owen menggaruk dagunya lalu tersenyum tipis.

Dia tau sampai saat ini rencana yang dia buat berjalan sangat baik meski dia harus rela sebagian orang menggira Owen Grey yang saat ini hidup di kastil itu adalah dirinya.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com