Mika dan Dicky berhenti di depan tempat ruangan latihan. Dicky tadi baru saja menjemput Mika. Saat motor Dicky sudah berhasil di parkir, mereka berdua turun dari motor mereka.
Mereka melihat sekitar. Suasana tempat latihan yang masih ramai. Tapi, memang tidak seramai biasanya. Karena, para juniro judoka yang berlatih, masih harus ada ujian tengah semester.
Sehingga, Fauzan mengatakan pada Dicky jika dia masih bisa melatih mereka sendirian. Fauzan juga mengatakan pada Dicky kalau ia bisa melatih lada junior juodka sendirian saja.
Dicky akhirnya menurut. Kesempatan ini, ia bawa untuk keluar dengan Mika. Setelah menjemput Mika, Dicky membawa Mika untuk ke tempat latihan. Mereka kemudian berjalan memasuki ruangan tempat berlatih.
Saat mereka sudah masuk, mereka berdua melihat Fauzan yang sendirian melatih junior judokanya. Mika memperhatikan Fauzan. Sepertinya, Fauzan masih bisa berkonsentrasi untuk melatih para juniornya.
Support your favorite authors and translators in webnovel.com