webnovel

Satu Dasawarsa

Di usianya yang sudah menginjak umur 30 tahun, Savira tidak kunjung menikah. Dia trauma dengan lelaki yang pernah ia kencani lantaran diselingkuhi berulang kali. Penyesalannya pun menyelimuti diri Savira ketika dulu pernah menolak lamaran Riko. Dan ketika dia datang untuk mengemis cinta lelaki itu, ternyata dirinya sudah terluka untuk menerima Savira kembali. Orang tua Savira semakin menekannya untuk segera menikah. Lantaran gunjingan keluarga besar yang mengatakan bahwa Savira tidak normal. Kemudian pertemuannya dengan Raga, lelaki yang sepuluh tahun lebih muda darinya membuat pikiran dan hati Savira terbuka. Raga datang dan mengetuk Savira yang sudah membeku dan penuh luka. Namun cinta mereka harus terhalang restu orang tua lantaran perbedaan usia. Bagaimanakah Savira menghadapinya? Apakah cinta mereka bisa bersatu karena perbedaan usia yang terpaut satu dasawarsa?

Sr_Intan · Urban
Not enough ratings
371 Chs

Gadis Manja Itu ....

"Awas ya kamu, Raga," geram Savira dengan gemas. Entah mengapa dia mendadak menjadi cemburu pada Rasty.

Apalagi melihatnya live berdua seperti tadi. Tetapi kenapa dia harus seperti ini, sih?

Savira buru-buru memasukkan ponselnya ke dalam laci ketika melihat bayangan Rafael sedang berjalan keluar dari ruangannya yang ada di seberang Savira.

Tak akan lucu kalau sampai dia ditegur karena terus mendumal setiap kali melihat ponselnya.

**

Sebelumnya …

Rasty menyuruh Mey untuk membelikan kopi untuk dirinya di starbak. Sambil menunggu jam pengambilan gambar mereka berdua.

Rasty juga sudah tak sabar untuk bertemu dengan Raga. Karena setelah insiden menangis beberapa hari yang lalu membuatnya berpikir kalau Raga ternyata lelaki yang tidak tegaan terhadap wanita.

"Raga!" sapa Rasty dengan senyum lebarny, tapi kantung matanya yang menghitam tampak begitu gelap seperti hubungannya dengan Aldo.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com