webnovel

One Night Surprise

"Saya akan tanggung jawab semuanya, Reva." "Saya tidak butuh pertanggung jawaban Bapak, karna ini bukan sebuah kesalahan." Terjebak keadaan mendesak, lalu kembali terjebak hati dengan seorang pria bernama Sean membuat Reva berada di ujung masalah besar. Satu malam yang mereka habiskan ternyata terus berlanjut. Awalnya semua berjalan mulus, sampai pada akhirnya rahasia yang selama ini Reva tutupi mencuat ke luar sampai ke telinga Jihan, istri dari Sean. Ketidak terimaan Jihan membuat wanita itu berubah drastis kepada Reva, termasuk menyuruhnya untuk menghilang dari kehidupan Sean. Ada satu waktu Reva memilih pergi dari Sean, namun pria itu selalu saja berhasil menemui dan mematikan langkah Reva yang ingin pergi menjauh. Pilihan Reva hanya satu, diam di tempat akan menderita, atau pergi sejauh-jauhnya dari Sean sebelum semua terlambat. More info follow : @MyStory_BySuciudri18 Foto cover by : Kak Milen Novitasari.

Suciudri_18 · Urban
Not enough ratings
330 Chs

Finally, Shopping!

Banyak yang bilang kalau wanita merajuk, sebagai suami harus bisa peka untuk mendamaikan hatinya. Akan tetapi semua angan-angan manis itu tak akan Reva dapati dari suaminya. Pria itu memang super peka, namun kalau sudah disandingkan dengan pekerjaan, tentu Reva akan terlupakan.

Sepulangnya dari rumah sakit Sean mendapat telepon, dia harus menghadirkan meeting. Emosi Reva yang memang sudah mencuat, tentu saja semakin menjadi-jadi. Sean yang sudah pusing tanpa malu turut menggandeng sang mertua untuk membantu memberi pengertian.

Awalnya Sean mengira kalau Ayu bisa meredakan, namun pada kenyataannya tidak. Alhasil kini Sean mengajak Reva untuk ke kantor. Biarlah, hitung-hitung istrinya olahraga, dan semoga tidak ada drama di sana karena kegiatan Sean akan padat.

"Ga senang aku ikut? Ga bisa leluasa nempel sama wanita cantik?"

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com