webnovel

118. Pagi yang tidak terduga

"Kanan atau kiri?" Dia bergumam pada dirinya sendiri setelah dia tidak bisa menentukan apa yang seharusnya dia pilih sekarang. Pada kenyataannya memang dia tidak berniat untuk datang ke mari sebelumnya. "Yang mana yang bagus?" Sekarang dia benar-benar dihantui oleh rasa bimbang. Ingin segera pergi dari apotek ini, sebabnya dari tadi menjaga apotek terus menatap ke arahnya. Menawarkan dia produk yang lebih bagus tetapi tentu saja harganya akan jauh lebih mahal.

"Katamu ini bagus tapi harganya murah dan akurat bukan?" tanyanya, mendorong salah satu tes kehamilan mendekat pada pemilik apotek.

"Tentu saja. Semua produk dan semua merk pasti bagus makanya dijual di toko ini," katanya. Memandang Lova dari atas ke bawah. "Lagian kenapa kamu beli sendiri tidak mengajak pacar kamu?"

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com