Yeonmi kini telah berada di dalam ruang photoshoot itu. Ia melihat sekeliling nya dan benar saja kalau teman-teman nya yang lain sudah ada di dalam sana.
Ck, dasar... kalau urusan pria tampan mereka semua pasti sangat cepat.
Yeonmi lalu berjalan menghampiri mereka yang sedang berada di depan sana, terlihat saling mengobrol antar satu sama lain.
"Annyeong!" sapa Yeonmi.
Sontak mereka semua langsung menoleh begitu mendengar suara Yeonmi, tema kerja mereka.
"Oh Yeonmi! Akhirnya kau datang juga!"
"Aigoo uri Yeonmi! Kami sudah menunggu mu sedari tadi."
Yeonmi tersenyum mendengar ucapan-ucapan teman nya yang terlihat sangat senang saat melihat kehadiran nya.
Entah lah, semenjak dirinya tidak lagi bersama dan berteman dengan Leah ia merasa kalau teman-teman nya sekarang jauh lebih baik.
Karena saat ia masih sering bersama Leah, tak jarang Leah menyuruh nya ini itu juga terkadang meminta nya untuk membantu mengerjakan pekerjaan nya.
Support your favorite authors and translators in webnovel.com