webnovel

Lady in Red (21+)

"Cinta itu buta dan tuli. Memang. Karena, jika cinta tidak buta dan tuli, maka itu bukan cinta, tapi LOGIKA." Vince Hong sudah merasakan berbagai jenis cinta, sekaligus berbagai jenis ranjang dan desahan, namun akhirnya dia tersudut pada sebuah cinta buta dan tuli yang menjungkir balikkan kewarasan dia, meski itu artinya... TABU, karena seseorang yang dia cintai, adalah sesorang yang tidak seharusnya dia kejar. ============================================ Novel ini sarat akan ADEGAN DEWASA. Tolong bijaksana dan bijaksini dalam memilih bacaan. Novel ini hanya utk para pendosa, bukan utk orang2 suci tanpa dosa, apalagi utk anak2. Krn novel ini justru menceritakan bagaimana cara membuat anak... /PLAK!/

Gauche_Diablo · Urban
Not enough ratings
1000 Chs

Sign (2)

Sign

- Flow -

= OST Naruto =

===========

Ruby dan Vince Hong tak mengira River akan meminta mereka tidur bertiga dalam satu kasur. Sepertinya bocah itu saking gembiranya bisa hidup dan berkumpul bersama ibu dan juga daadaa-nya.

Walaupun River sedih harus berpisah dari Yuu favoritnya, tapi bisa bersama dengan sang ibu dan kakak favorit juga bukan hal buruk. Oleh karena itu, di malam itu, dia bersemangat dan ingin mereka semua tidur dalam satu kasur.

Tak memiliki keinginan untuk menolak keinginan River, Vince Hong pun berkata, "Ayo! Tentu saja harus tidur bersama, ya kan? Karena kita keluarga!" Ia melirik ke Ruby dengan tatapan nakal.

Ruby mendengus geli menahan tawanya.

Maka, malam itu jadilah malam yang tidak akan terlupa. River berbaring di antara Ruby dan Vince Hong, dan kedua orang di samping kanan dan kirinya itu sama-sama memeluk dirinya, bagaikan kedua orang tua bersamaan memeluk putranya.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com