webnovel

Siapa yang Paling Menyedihkan?

Editor: Wave Literature

Tiga ratus tahun ...

Meskipun ia sudah lama menduga Ren Yufeng pasti telah meminum pil Look-Preserving atau menggunakan teknik kultivasi yang memiliki efek untuk memertahankan penampilan, fakta bahwa Ren Yufeng sudah berusia tiga ratus tahun benar-benar mengejutkan Mo Tiange.

Untuk para kultivator Foundation Building, berapa lama sebenarnya tiga ratus tahun? Kultivator tahap awal Foundation Building hanya bisa hidup hingga berusia tiga ratus tahun, sedangkan kultivator tahap menengah keatas bisa hidup hingga empat ratus tahun jika merawat diri dengan baik. Namun, empat ratus tahun adalah batasan tertinggi; umumnya, para kultivator sudah meninggal sebelum mereka mencapai usia itu.

Jika apa yang dikatakan Ren Yufeng benar adanya, ia memang tidak muda. Dengan kata lain, ia sudah menginjakan satu kaki pada kematiannya.

Locked Chapter

Support your favorite authors and translators in webnovel.com